//


PERANCANGAN STANDAR OPERASIONAL PROSEDUR KEUANGAN DAN SARANA PRASARANA PADA UNIT PELAKSANAAN TEKNIS ASRAMA HAJI EMBARKASI ACEH

Awwalul rizal.s, Akuntansi, 2019.

Abstrak penelitian ini bertujuan untuk merancang standar operasional prosedur keuangan dan sarana prasarana yang bertempat di upt asrama haji embarkasi aceh. penelitian ini menggunakan pendekatan eksperiman kualitatif. data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. jenis penelitian yang dugunakan ialah korelasional dengan tingkat intervensi maksimum. hasil perancangan penelitian ini menghasilkan 2 bagian, bagian pertama ialah standar operasional prosedur [ Detail ]

RESPON PERTUMBUHAN DAN HASIL TANAMAN BAWANG MERAH (ALLIUM ASCALONICUM L.) AKIBAT PEMBERIAN DOSIS PUPUK KALIUM DAN KONSENTRASI MIKROORGANISME LOKAL

Fitra aris munandar, Agroteknologi, 2019.

Abstrak. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh dosis pupuk kalium dan konsentrasi mikroorganisme lokal, serta interaksi keduanya terhadap pertumbuhan dan hasil bawang merah. penelitian ini dilaksanakan pada bulan april sampai juli 2019 di kebun percobaan 2, laboratorium fisiologi tumbuhan dan laboratorium hortikultura fakultas pertanian universitas syiah kuala. rancangan penelitian yang digunakan adalah rancangan acak kelompok pola faktorial 3 x 4 dengan 3 ulangan. faktor yang [ Detail ]

STUDI KOMPARASI SUPLAY PANAS BRIKET ARANG TONGKOL JAGUNG DAN ARANG KAYU SEBAGAI SUMBER PANAS PADA IN-STORE DRYER

Citra vitaloka mysa, Teknik Pertanian, 2019.

Jagung (zea mays l.), merupakan salah satu jenis tanaman pangan yang memiliki banyak kegunaan, dikarenakan memiliki kandungan kabohidrat yang tinggi. produksi jagung terus mengalami peningkatan setiap tahunya di aceh, hal ini berbanding lurus dengan peningkatan hasil limbah tongkol jagung. tongkol jagung merupakan salah satu limbah pertanian yang sangat potensial dimanfaatkan untuk dijadikan arang aktif. salah satu upaya yang dapat dilakukan untuk pengolahan limbah ini adalah dengan [ Detail ]

ANALISIS KINERJA RANTAI PASOK BERAS DENGAN MENGGUNAKAN SUPPLY CHAIN OPERATION REFERENCE (SCOR) MODEL DAN METODE ANALYTICAL HIERARCHY PROCESS (AHP) STUDI KASUS : PERUSAHAAN UMUM BADAN URUSAN LOGISTIK (PERUM BULOG) DIVISI REGIONAL ACEH

T meurah irfan, Teknologi Hasil Pertanian, 2019.

T. meurah irfan 1405105010074. analisis kinerja rantai pasok beras dengan menggunakan supply chain operation reference (scor) model dan metode analytical hierarchy process (ahp) studi kasus : perusahaan umum badan urusan logistik (perum bulog) divisi regional aceh. di bawah bimbingan cut nilda, s. tp., m.sc sebagai ketua dan yusriana, sp., m.si sebagai anggota. ringkasan indonesia sebagai negara agraris dengan sebagian besar penduduknya bertumpu pada sektor pertanian. pangan merupakan [ Detail ]

GAMBARAN HISTOLOGI CEREBRUM DAN CEREBELLUM MENCIT (MUS MUSCULUS) DIABETES ALOKSAN SETELAH PEMBERIAN EKSTRAK ETANOL KULIT BUAH RAMBAI (BACCAUREA MOTLEYANA MUELL. ARG.)

Irine magfirah tebe, Biologi, 2019.

Diabetes melitus merupakan keadaan hiperglikemia kronik yang dapat mengakibatkan kerusakan sel neuron pada cerebrum dan sel purkinje pada cerebellum. penelitian ini bertujuan mengetahui gambaran histologi cerebrum dan cerebellum mencit (mus musculus) diabetes aloksan setelah pemberian ekstrak etanol kulit buah rambai (baccaurea motleyana muell. arg.). penelitian ini menggunakan rancangan acak lengkap (ral) yang terdiri dari 6 perlakuan dan 4 ulangan. semua mencit perlakuan diinduksi diabetes [ Detail ]

MODEL PEMBELAJARAN PADA MATERI BATIK UNTUK SISWA KELAS XI SMK NEGERI 1 MESJID RAYA

Fatimah, Pendidikan Kesejahteraan Keluarga, 2019.

Model pembelajaran materi batik pada siswa kelas xi smk negeri 1 mesjid raya fatimah(1), fadhillah (2), fikriah noer (3) program studi pendidikan vokasional kesejahteraan keluarga fakultas keguruan dan ilmu pendidikan universitas syiah kuala, darussalam, banda aceh email: fatimah.timah02@gmail.com abstrak pendidikan sangat memegang peranan penting untuk menjamin kelangsungan hidup suatu negara dan bangsa, hal ini dapat tercapai bila tujuan pendidikan telah diterapkan. salah [ Detail ]

EVALUASI KESIAPAN MODERNISASI SISTEM IRIGASI DI DAERAH IRIGASI KRUENG ACEH

Eka umaya, Teknik Pertanian, 2019.

Eka umaya. 1505106010046. evaluasi kesiapan modernisasi sistem irigasi di daerah irigasi krueng aceh di bawah bimbingan syahrul sebagai pembimbing utama dan purwana satriyo sebagai pembimbing anggota. ringkasan modernisasi irigasi adalah usaha yang dilakukan untuk mewujudkan suatu sistem pengelolaan irigasi yang lebih aktif dalam pemenuhan tingkat layanan irigasi secara efektif, efesien, dan berkelanjutan dalam rangka mendukung ketahanan pangan dan air melalui peningkatan [ Detail ]

POLEMIK KEMENANGAN HASBALLAH M THAIB-SYAHRUL SYAMAUN PADA PILKADA SERENTAK TAHUN 2017 DI KABUPATEN ACEH TIMUR

Muhammad syuhada, Ilmu Politik, 2019.

Abstrak pelaksanaan pilkada di kabupaten aceh timur tahun 2017 dimenangkan oleh pasangan hasballah m thaib-syahrul syamaun, kemenangan ini diwarnai dengan perdebatan dan penolakan hasil pilkada tahun 2017 yang berujung gugatan ke mahkamah konstitusi oleh pasangan ridwan abubakar-abdul rani. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui polemik atas kemenangan hasballah m [ Detail ]

OPTIMASI PROSES PEMBUATAN MINYAK SIMPLAH, MINYAK PLIEK U DAN PLIEK U DENGAN VARIASI JENIS STARTER CULTURE DAN LAMA FERMENTASI

Dahan kurnia alfiati, Teknologi Hasil Pertanian, 2019.

Kelapa (cocos nucifera l.) merupakan salah satu tanaman perkebunan. menurut bps aceh (2018), pada tahun 2017 luas areal perkebunan kelapa yaitu 101.642 ha dengan jumlah produksi sebesar 62.832 ton. pada umumnya, kelapa muda dimanfaatkan sebagai minuman sedangkan kelapa tua dimanfaatkan sebagai kelapa sayur (santan) dan minyak kelapa. salah satu cara atau metode pembuatan minyak kelapa secara tradisional oleh masyarakat aceh yaitu melalui proses fermentasi. pada pembuatan minyak kelapa ini [ Detail ]

PERUBAHAN BEBERAPA SIFAT FISIKA DAN KIMIA TANAH AKIBAT PEMBERIAN LIMBAH CAIR INDUSTRI KELAPA SAWIT

Mhd rizha fahlevi, Ilmu Tanah, 2019.

Ringkasan limbah cair yang dihasilkan dari kegiatan industri pengolahan minyak sawit merupakan sisa dari proses pembuatan minyak sawit yang berbentuk cair. limbah ini masih banyak dibutuhkan oleh tanaman dan tanah. limbah cair ini biasanya di gunakan sebagai pupuk alternatif di lahan perkebunan kelapa sawit yang sering disebut land application. penelitian ini bertujuan untuk mengetahui perubahan beberapa sifat fisika tanah dan kimia tanah akibat pemberian limbah cair industri [ Detail ]





<< Sebelumnya    


17


    Selanjutnya>>



Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   
© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy