//


KEMAMPUAN SPASIAL SISWA SMP MELALUI MODEL DISCOVERY LEARNING BERBANTUAN GEOGEBRA

Nurlia elfa, Pendidikan Matematika, .

Kemampuan spasial merupakan salah satu kemampuan yang diperlukan dalam mempelajari geometri yang membutuhkan interpretasi visual. untuk itu. siswa harus mengembangkan penginderaan spasialnya. namun, kenyataan menunjukkan kemampuan spasial siswa masih rendah. siswa kesulitan dalam mengkontruksi dan memvisualkan bentuk bangun geometri. salah satu faktor penyebabnya yaitu dalam proses belajar mengajar, siswa kurang dituntut untuk berpikir dalam menemukan suatu pola jika bangun geometri [ Detail ]

HUBUNGAN POWER OTOT TUNGKAI DENGAN KEMAMPUAN SHOOTING SEPAKBOLA PADA PEMAIN KLUB SPIT TEUNOM FC KABUPATEN ACEH JAYA TAHUN 2019

Darwin, Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, .

Abstrak darwin. 2013. hubungan power otot tungkai dengan kemampuan shooting sepakbola pada pemain klub spit teunom fc kabupaten aceh jaya tahun 2019. skripsi, jurusan pendidikan jasmani kesehatan dan rekreasi, fakultas keguruan dan ilmu pendidikan, universitas syiah kuala. pembimbing: (1) drs. abdurrahman, m.kes., (2) dr. syamsulrizal, m. kes. kata kunci: power otot tungkai, kemampuan shooting sepakbola adalah olahraga yang dimainkan oleh dua kelompok berlawanan yang berjuang untuk [ Detail ]

MENINGKATKAN PEMAHAMAN MATEMATIS DAN MOTIVASI BELAJAR SISWA MELALUI MODEL PROBLEM BASED LEARNING DI SMP NEGERI 3 SIGLI

Cut septiya putri, Pendidikan Matematika, .

Kemampuan pemahaman matematis dan motivasi penting untuk menciptakan siswa yang dapat menggunakan pola pikir matematika dalam berbagai ilmu pengetahuan. namun, kemampuan pemahaman matematis dan motivasi siswa masih rendah. oleh karena itu diperlukan model pembelajaran, salah satunya yaitu problem based learning (pbl). tujuan penelitian ini adalah untuk meningkatkan kemampuan pemahaman matematis serta motivasi siswa melalui model pbl. jenis penelitian ini adalah penelitian tindakan kelas yang [ Detail ]

ELASTISITAS KESEMPATAN KERJA SEKTOR PRIMER, SEKUNDER DAN TERSIER DI PROVINSI ACEH

Hanisah, Ekonomi Pembangunan, .

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui elastisitas kesempatan kerja di sektor primer, sekunder dan tersier di provinsi aceh. data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekuder yang diperoleh dari badan pusat statistik provinsi aceh yang terdiri dari kesempatan kerja dan produk domestik regional bruto dari tahun 1990-2007. dari hasil penelitian diketahui bahwa rata-rata elastisitas kesempatan kerja didasarkan pada pdrb atas dasar harga berlaku [ Detail ]

PERMINTAAN DAGING AYAM DI KOTA BANDA ACEH

Yulida qadarsih, Ekonomi Pembangunan, .

Penelitian ini membahas tentang permintaan daging ayam di kota banda aceh. tujuan penelitian ini adalah untuk menerangkan seberapa besar pengaruh yang ditimbulkan oleh masing-masing faktor yaitu pendapatan. harga daging ayam, dan jumlah anggota keluarga dan untuk mengetahui apakah faktor-faktor tersebut berpengaruh nyata terhadap tingkat konsumsi masyarakat kota banda aceh. penelitian ini menggunakan data primer dan sekunder. pengumpulan data primer dilakukan dengan wawancara [ Detail ]

PERAN SENI DIDONG DALAM PENDIDIKAN POLITIK (TELAAH TERHADAP PESAN-PESAN DALAM SYAIR SENI DIDONG GAYO DI KAB ACEH TENGAH

Iwan fuger, Ilmu Politik, .

Kehidupan manusia dalam setiap bangsa dan kelompok sosial masyarakat mempunyai ciri kebudayaan, dari kebudayaan yang ada di nusantara salah satunya seni didong, yaitu salah satu kesenian tradisional khas masyarakat gayo berupa perpaduan antara seni suara, sastra dengan syair sebagai unsur utamanya. kesenian didong juga menempatkan dirinya sebagai mediator antara pemerintah dengan rakyat adalah berdasarkan eksistensi kesenian ini tujuan [ Detail ]

ANALISIS PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO ( PDRB) PER KAPITA TENAGA KERJA SEKTOR INDUSTRI DI INDONESIA ( STUDI KOMPERATIF ANTAR PROPINSI DI SUMATERA)

Mujal hendra, Ekonomi Pembangunan, .

Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan dan menganalisis pengaruh upah terhadap pdrb per kapita tenaga kerja sektor industri di aceh, sumatera utara, sumatera selatan, dan lampung. penelitian ini dilakukan di keempat provinsi dengan menggunakan data sekunder periode 2000-2008 yang bersumber dari badan pusat statistik. data dianalisis dengan pendekatan deskriptif dan statistik inferen dengan menggunakan model regresi linier sederhana. berdasarkan hasil penelitian diperoleh [ Detail ]

PEMATANGAN GONAD INDUK IKAN KAWAN (POROPUNTIUS TAWARENSIS) DENGAN HORMON OODEV DAN TEPUNG KUNYIT

Nailul amali, Budidaya Perairan, .

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh pemberian oodev yang dikombinasikan dengan tepung kunyit dalam pakan terhadap pematangan gonad induk betina ikan kawan (poropuntius tawarensis). penelitian ini dilakukan pada bulan oktober-november 2019. penelitian ini bertempat (uptd bbi) lukup badak dinas perikanan kabupaten aceh tengah. penelitian ini menggunakan metode rancangan acak lengkap (ral) dengan 3 perlakuan dengan 4 ulangan. susunan perlakuan yaitu perlakuan a (0,25 ml oodev/kg [ Detail ]

KINERJA DEWAN PERWAKILAN RAKYAT KOTA DALAM MERUMUSKAN PENYUSUNAN DAN KEBIJAKAN UMUM ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA KOTA BANDA ACEH

Yeni sri lestari, Ilmu Politik, .

Sebagai lembaga perwakilan rakyat di kota banda aceh, dprk banda aceh seharusnya merumuskan penyusunan dan kebijakan umum apbk banda aceh yang dialokasikan lebih banyak untuk kebutuhan masyarakat kota banda aceh, namun dalam tiga tahun terakhir ini apbk banda aceh lebih banyak dialokasikan untuk belanja pegawai, padahal selama tiga tahun terakhir pemerintah kota banda aceh tidak membuka penerimaan calon pegawai negeri sipil (cpns), tetapi [ Detail ]

MINAT MAHASISWA PENJASKESREK FKIP UNSYIAH TERHADAP OLAHRAGA DAYUNG TAHUN AKADEMIK 2018/2019

Amminur wahyu, Pendidikan Jasmani, Kesehatan dan Rekreasi, .

Abstrak amminur wahyu, 2019. minat mahasiswa penjaskesrek fkip unsyiah terhadap olahraga dayung tahun 2019. skripsi, jurusan pendidikan jasmani kesehatan dan rekreasi, fakultas keguruan dan ilmu pendidikan, universitas syiah kuala. pembimbing: kata kunci: minat, olahraga dayung minat merupakan kecendrungan seseorang untuk tertarik terhadap suatu objek yang disenanginya pada suatu aktivitas. mahasiswa adalah sebutan bagi pelajar yang terdaftar secara administrasi di perguruan tinggi. [ Detail ]



<< Sebelumnya    


117


    Selanjutnya>>



Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   
© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy