//

ANALISIS KESULITAN BELAJAR SAINS SISWA KELAS V MIN SUNGAI LIMPAH KECAMATAN SUKAMAKMUR KABUPATEN ACEH BESAR

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Satriani - Personal Name
SubjectLEARNING - EDUCATIONAL PSYCHOLOGY
SCIENCE
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Tahun Terbit 2013

Abstrak/Catatan

Kata kunci : Analisis kesulitan belajar sains Penelitian ini berjudul Analisis Kesulitan Belajar Sains Siswa Kelas V MIN Sungai Limpah Kecamatan Suka Makmur Kabupaten Aceh Besar. Rumusan masalahnya adalah kesulitan apa saja yang dialami siswa kelas V MIN Sungai Limpah dalam mempelajari materi pelajaran sains dan faktor-faktor apa saja yang menyebabkan kesulitan siswa dalam mempelajari pelajaran sains. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kesulitan apa saja yang dialami siswa kelas V MIN Sungai Limpah dalam mempelajari pelajaran sains dan untuk mengetahui faktor-faktor apa saja yang menyebabkan kesulitan siswa dalam mempelajari pelajaran sains. Subjek dalam penelitian ini adalah siswa kelas V MIN Sungai Limpah Kecamatan Suka Makmur Kabupaten Aceh Besar yang berjumlah 15 siswa yang terdiri dari 10 siswa perempuan dan 5 siswa laki-laki. Data diperoleh dengan memberikan tes hasil belajar dan mengadakan wawancara. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa siswa mengalami kesulitan belajar Sains pada tes pertama, tes ke-3, tes ke-6 dan tes ke-10 dengan persentase masing-masing yaitu pada tes pertama, ke-3 dan ke-6 sejumlah 53,3%, dan pada tes 10 sebanyak 33,3%. Untuk dapat mengatasi kesulitan belajar diharapkan bagi siswa agar belajar lebih giat, bagi orang tua agar kiranya lebih memperhatikan dan mengawasi anaknya, bagi guru dan kepala sekolah agar menyediakan perlengkapan belajar yang lebih memadai seperti media.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASEDLEARNING (PJBL) TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA PADA MATERI KEANEKARAGAMAN HAYATI DI SMA NEGERI 1 PEUKAN BADA KABUPATEN ACEH BESAR (Maulizar, 2017)

PENGARUH LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK HASIL BELAJAR DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA SLTA DI KECAMATAN TRIENGGADENG (SISKA YANI, 2017)

EFEKTIVITAS PENDEKATAN CONTEXTUAL TEACHING AND LEARNING PADA MATERI ENERGI PANAS DIRNKELAS IV SD NEGERI MEUNASAH TUTONGRNKECAMATAN INGIN JAYARNACEH BESAR (Aninah, 2014)

PENGARUH PEMBELAJARAN BERBASIS PROYEK (PJBL) TERHADAP KETERAMPILAN PROSES SAINS, MOTIVASI DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PERTUMBUHAN DAN PERKEMBANGAN DI SMA NEGERI WILAYAH JEUNIEB KABUPATEN BIREUEN (HASBALLAH, 2018)

PEMANFAATAN LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD) BERBASIS PROBLEM BASED LEARNING (PBL) TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA PADA MATERI SISTEM EKSKRESI MANUSIA DI MTSN RUKOH KOTA BANDA ACEH (Wahyu Rizki, 2017)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy