//

PERSEPSI GURU TERHADAP KINERJA KOMITE SEKOLAH DI GUGUS MANGGIS BANDA ACEH

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang DIANA MARSYADILLA - Personal Name

Abstrak/Catatan

ABSTRAK Diana Marsyadilla. 2017. Persepsi Guru terhadap Kinerja Komite Sekolah di Gugus Manggis Banda Aceh, Skripsi, Jurusan Pendidikan Guru Sekolah dasar, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Syiah Kuala, Pembimbing: Drs. Yoserizal Bermawi, M.Pd (2) Dr. Israwati, M.Si Kata Kunci : Persepsi, Kinerja, Komite Sekolah, Penelitian ini berjudul” Persepsi Guru terhadap Kinerja Komite Sekolah di Gugus Manggis Banda Aceh”. Adapun rumusan masalah dalam penelitian ini adalah Bagaimanakah Persepsi Guru terhadap Kinerja Komite Sekolah di Gugus Manggis B.Aceh ? dan tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui Bagaimanakah Persepsi Guru terhadap Kinerja Komite Sekolah di Gugus Manggis B.Aceh, Subjek Penelitian sebanyak 6 orang guru yang dipilih melalui teknik Purposive sampling, Pendekatan yang di pakai dalam penelitian ini adalah pendekatan kualitatif dan menggunakan jenis penelitian deskriptif, kemudian menggunakan teknik wawancara dan dokumentasi untuk mengumpulkan data, data di analisis dengan reduksi data, kemudian penyajian data dan disimpulkan. Simpulan hasil penelitian ini memberikan informasi bahwa kinerja komite sekolah di gugus guru adalah belum sesuai dengan apa yang tertulis dalam Kepmendiknas nomor: 044/U/2002, persepsi guru terhadap kinerja komite sekolah selama ini belum maksimal, komite sekolah selama ini kurang aktif dalam berbagai bidang seperti pemberian pertimbangan dalam pembangunan sekolah, pengontrolan, pemberian dukungan, dan mediator terhadap sekolah, perhatian serta komunikasi komite sekolah terhadap sekolahpun sangat kurang, sehingga arah dan tujuan sekolah tidak tercapai dengan baik, karena tidak adanya kerjasama yang baik antara komite sekolah, masyarakat dengan sekolah. Kinerja komite sekolah yang selama ini berlangsung belumlah maksimal, dan hampir semua subjek penelitian tidak mengetahui apa saja kinerja komite sekolah, menurut persepsi guru komite sekolah jarang datang ke sekolah, apabila ada rapat, acara besar dan penerimaan murid awal tahun, barulah komite sekolah akan hadir sehingga komite tidak banyak mengetahui bagaimana keadaan dan perkembangan sekolah.

Tempat Terbit
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA KOMITE PADA SEKOLAH DASAR GUGUS LANGSAT KECAMATAN BANDA RAYA KOTA BANDA ACEH (NURATIAH, 2019)

HUBUNGAN KEPEMIMPINAN KEPALA SEKOLAH DAN KINERJA GURU TERHADAP PRESTASI BELAJAR SISWA DI KELAS IV SEKOLAH DASAR GUGUS 24 ACEH BESAR (Desy Yusanti, 2016)

PENGARUH KOMPETENSI PEDAGOGIK TERHADAP KINERJA GURU DI GUGUS LANGSAT BANDA ACEH (Cut Rahmayanti, 2017)

PERAN KOMITE SEKOLAH SEBAGAI PENGONTROL DALAM PENYELENGGARAAN PENDIDIKAN DI GUGUS SD NEGERI LAMBADA KLIENG ACEH BESAR (WIRDA EMELDA, 2018)

PERSEPSI GURU TERHADAP MATERI MATEMATIKA DI BUKU GURU DAN BUKU SISWA KELAS IV, V, VI, PADA KURIKULUM 2013 DI GUGUS DELIMA KOTA BANDA ACEH (Warahmah, 2017)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy