//


PERSEPSI MAHASISWA TERHADAP PENERAPAN PROGRAM UP3AI (UNIT PENGEMBANGAN PROGRAM PENDAMPING MATA KULIAH AGAMA ISLAM) DI UNIVERSITAS SYIAH KUALA

Lukmanul hakim harahap, Sosiologi, .

Skripsi ini berjudul "persepsi mahasiswa terhadap penerapan program up3ai (unit pengembangan program pendamping mata kuliah agama islam) di universitas syiah kuala". skripsi ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana persepsi mahasiswa terhadap penerapan program up3ai di universitas syiah kuala. dalam penelitian ini penulis menggunakan metode kuantitatif. subjek penelitian ini adalah mahasiswa universitas syiah kuala yang berjumlah 162 orang. teknik analisis data yang digunakan pada [ Detail ]

PROFIL HORMON PROGESTERON DAN BOVINE INTERFERON-TAU (BIFN-T) PADA SAPI ACEH YANG MENGALAMI REPEAT BREEDING DAN NON-REPEAT BREEDING.

Husnurrizal, Kesehatan Masyarakat Veteriner, .

Ringkasan ¬¬ husnurrizal. profil hormon progesteron dan bovine interferon-? (bifn-?) pada sapi aceh yang mengalami repeat breeding dan non-repeat breeding. dibimbing oleh tongku nizwan siregar dan sri wahyuni. permasalahan utama dalam pengembangan produktivitas sapi aceh adalah rendahnya efisiensi dan performan reproduksi yang disebabkan oleh gangguan reproduksi. salah satu gangguan reproduksi yang terjadi pada sapi aceh adalah repeat breeding (rb). kejadian rb pada sapi aceh diduga [ Detail ]

EFEKTIVITAS PENAMBAHAN VITAMIN C PADA PAKAN ALAMI ARTEMIA TERHADAP KINERJA PERTUMBUHAN DAN SINTASAN LARVA IKAN LEMEDUK (BARBONYMUS SCHWANENFELDII)

Fitria, Budidaya Perairan, .

The objective of this research was to analyze the effectiveness of additional vitamin c to live feed artemia, at different doses on the growth and survival of lemeduk fish (barbonymus schwanenfeldii). this research used completely randomized design method consisting 5 treatments and 3 replications. the treatments tested were the addition of vitamin c in live feed of artemia, namely a (artemia without vitamin c enrichment), b (artemia enriched with vitamin c 100 mg/l), c (artemia enriched with [ Detail ]

POLA ASUH ORANG TUA TERHADAP KEDISIPLINAN BELAJAR ANAK DENGAN PRESTASIBELAJAR (STUDI KOMPARATIF DISIPLIN ANAK MILITER DAN NON-MILITER DI SMP NEGERI 3 KOTA BANDA ACEH)

Nurhalimah, Sosiologi, .

Abstract each family has different foster patterns in shaping the child's discipline behavior. just as the military-based family tends to implement an authoritarian foster pattern. however, the key is not all military families use an authoritarian foster pattern. it is because the child in his daily life spends more time with his mother so that there is a combination of parenting between father and mother or influenced by the environment. the purpose of this study is: keywords: foster [ Detail ]

ANALISIS PERBANDINGAN PENDAPATAN USAHATANI NILAM ANGGOTA DAN NON ANGGOTA KOPERASI INDUSTRI NILAM ACEH (KINA) DI KECAMATAN PANGA,KABUPATEN ACEH JAYA

Dian riyanti, Agribisnis, .

Tanaman nilam merupakan kelompok tanaman yang dapat menghasilkan minyak atsiri, aceh jaya merupakan salah satu kabupaten penghasil nilam yang memiliki potensi yang baik untuk konstribusi pendapatan para petani. dalam budidaya nilam di kecamatan panga kabupaten aceh jaya masih mengalami beberapa permasalahan dan kendala,salah satu solusi untuk mengatasi permasalahan yang dihadapi oleh petani adalah dengan kelembagaan agribisnis kina (koperasi industri nilam aceh). dari 84 nilam hanya 19 petani [ Detail ]

ANALISIS PENDAPATAN USAHATANI BAWANG MERAH (ALLIUM ASCALONICUM L) DI KECAMATAN BANDA BARO, KABUPATEN ACEH UTARA

Dahlianawati, Agribisnis, .

Bawang merah (allium ascalonicum l) merupakan salah satu komoditas hortikultura yang mana komoditi ini cukup penting sebagai kehidupan masyarakat dan juga sebagai sumber penghasilan petani. metode analisis data yang digunakan adalah analisis deskriptif kualitatif dan analisis kuantitatif. sebanyak 20 petani usahatani bawang merah di kecamatan banda baro. hasil penelitian menunjukakan bahwan rata-rata tingkat pendapatan usahatani bawang merah di kecamatan banda baro adalah sebesar rp 12.241.995 [ Detail ]

PERUBAHAN KARAKTERISTIK AGRONOMI TANAMAN DAN KETAHANAN TERHADAP HAWAR DAUN BAKTERI STRAIN IV DAN VIII PADA TURUNAN F3 PADI ACEH

Ela safitri, Agroteknologi, .

Abstrak. penelitian ini bertujuan untuk mengidentifikasi keberadaan gen sd-1 dan xa-27 serta ketahanan terhadap penyakit hdb yang diakibatkan oleh xanthomonas serta beberapa karakter agronomi pada turunan f3 hasil persilangan tinggong dan irbb27. penelitian ini dilaksanakan di kebun percobaan dan laboratorium pemuliaan dan genetika tanaman fakultas pertanian universitas syiah kuala, darussalam banda aceh dari bulan mei 2019 sampai dengan februari 2020. penelitian ini menggunakan media tanam [ Detail ]

REKREASI DAN PEKERJA ANAK DALAM HUTAN KOTA DESA PAYA BUJOK SEULEUMAK KOTA LANGSA

Nursiah, Sosiologi, .

Abstrak penelitian ini mengangkat tentang pemanfaatan hutan kota oleh masyarakat sebagai tempat rekreasi dan anak yang bekerja dalam hutan kota langsa desa paya bujok seuleumak kecamatan langsa baro kabupaten kota langsa. pemanfaatan hutan kota dan anak yang bekerja dibawah umur kerap terjadi pada dunia masyarakat pendesaan, pemanfaatan hutan kota adalah salah satu tempat mata pencarian masyarakat setempat sedangkan anak yang bekerja dibawah umur yaitu melakukan pekerjaan tertentu sebagai [ Detail ]

ANALISIS FUNGSI LEGISLASI BADAN PERMUSYAWARATAN GAMPONG DI GAMPONG PUNGE BLANG CUT KECAMATAN JAYA BARU KOTA BANDA ACEH

Alfius waramui, Ilmu Pemerintahan, .

Abstrak badan pemusyawaratan gampong (bpg) punge blang cut dalam menjalankan fungsi legislasinya terlihat dalam berbagai aspek, mulai dari perancangan peraturan, pelaksanaan aturan, mengawasi jalannya pemerintahan gampong serta memperkuat berbagai elemen pemerintah gampong punge blang cut. pelaksanaan fungsi legislagi bpg tersebut didukung dan dihambat oleh berbagai faktor baik secara internal maupun eksternal. oleh karena itu tujuan penelitian ini untuk mengetahui badan permusyawaratan [ Detail ]

PENYIDIKAN TERHADAP KEJAHATAN MEMBUAT DAN MENYIARKAN KONTEN PORNOGRAFI MELALUI APLIKASI MEDIA SOSIAL WHATSAPP (SUATU PENELITIAN DI WILAYAH HUKUM KEPOLISIAN DAERAH ACEH)

Ulfa riskia sari, Ilmu Hukum, .

Abstrak penyidikan terhadap kejahatan membuat dan menyiarkan konten pornografi melalui aplikasi media sosial whatsapp (suatu penelitian di wilayah hukum kepolisian daerah aceh). fakultas hukum universitas syiah kuala (v,55),pp.,tabl.,bibl., adi hermansyah, s.h., m.h. pasal 27 ayat (1) uu nomor 11 tahun 2008 tentang ite j.o. pasal 45 ayat (1) uu nomor 19 tahun 2016 menyebutkan bahwa “setiap orang yang dengan sengaja dan tanpa hak mendistribusikan dan/atau menstramisikan dan/atau [ Detail ]



<< Sebelumnya    


136


    Selanjutnya>>



Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   
© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy