//

MOTIVASI KHALAYAK DALAM MENGGUNAKAN TELEVISIRN SATELIT BERLANGGANAN INDOVISION RN(STUDI PADA MASYARAKAT KECAMATAN SYIAH KUALA KOTA BANDA ACEH)

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang MIRANDA RIVADILLA - Personal Name
SubjectTELEVISION
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik-Universitas Syiah Kuala
Tahun Terbit 2014

Abstrak/Catatan

ABSTRAK Penelitian ini berjudul “Motivasi Khalayak Dalam Menggunakan Televisi Satelit Berlangganan Indovision (Studi pada Masyarakat Kecamatan Syiah Kuala Kota Banda Aceh)”. Tujuan dari penelitian ini untuk mengetahui apa saja motivasi khalayak dalam menggunakan televisi satelit berlangganan indovision. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah teori uses and gratification yang berasumsi mengenai khalayak yang aktif dan penggunaan media yang berorientasi pada tujuan cukup jelas sesuai dengan kebutuhannya. Metode penelitian dalam penelitian ini menggunakan metode penelitian kualitatif dengan pendekatan deskriptif dengan menggunakan teknik pengumpulan data wawancara mendalam. Penelitian ini berfokus untuk mengetahui apa saja motivasi khalayak dalam menggunakan televisi satelit berlangganan Indovision. Berdasarkan hasil penelitian yang didapat menunjukkan bahwa motivasi khalayak menggunakan televisi satelit berlangganan karena memiliki beragam pilihan channel yang didapat setelah berlangganan. Kesimpulan yang didapat dari penelitian ini adalah yang menjadi motivasi khalayak untuk menggunakan televisi satelit berlangganan Indovision terbesar adalah untuk informasi dan juga hiburan. Dengan menggunakan televisi berlangganan khalayak banyak mendapatkan informasi dan hiburan dari channel-channel yang disediakan oleh Indovision. Seperti dari channel Discovery Channel dan National Geograpic yang banyak memberikan informasi dan pengetahuan, channel Star World, Fox Movie dan HBO yang banyak memberikan tayangan hiburan bagi penonton. Kata kunci: Motivasi, televisi satelit berlangganan dan teori Uses and Gratification.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PELAKSANAAN PERJANJIAN PEMASANGAN TELEVISI BERLANGGANAN INDOVISION(SUATU PENELITIAN DI PT MNC SKY VISION BANDA ACEH) FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS SYIAH KUALA (Ade Yatsyah Basuki, 2015)

PERSEPSI MASYARAKAT KECAMATAN SYIAH KUALA KOTA BANDA ACEH TERHADAP KEGIATAN BERMAIN FUTSAL TAHUN 2014 (Heriyadi, 2014)

KONSUMSI BUDAYA POPULER JEPANG TERHADAP MOTIVASI UNTUK MEMPELAJARI BAHASA JEPANG (STUDI PADA KOMUNITAS POLYGLOT INDONESIA CHAPTER BANDA ACEH (Dinda Triani, 2018)

PENGARUH MOTIF PENGGUNAAN AKUN INSTAGRAM @KABARACEH TERHADAP KEPUASAN KHALAYAK (STUDI PADA MAHASISWA UNIVERSITAS SYIAH KUALA BANDA ACEH) (Debby Ispandiari, 2016)

MOTIVASI BERPRESTASI DAN PENGARUH TERHADAP IPK MAHASISWA BIDIKMISI PROGRAM STUDI PENDIDIKAN MATEMATIKA UNIVERSITAS SYIAH KUALA (SRI RASYIIDU TEBE, 2015)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy