//

GAMBARAN KARAKTERISTIK IBU DENGAN PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPSI DI POLIKLINIK KB BLUD RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK BANDA ACEH TAHUN 2013

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang sartika ardanika - Personal Name
SubjectBIRTH CONTROL
CONTRACEPTION
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Keperawatan
Tahun Terbit 2013

Abstrak/Catatan

UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS KEDOKTERAN PROGRAM STUDI ILMU KEPERAWATAN SKRIPSI Xiii + VI Bab + 52 Halaman + 7 Tabel + 1 Gambar + 10 Lampiran SARTIKA ARDANIKA 0907101020041 GAMBARAN KARAKTERISTIK IBU DENGAN PENGGUNAAN ALAT KONTRASEPSI IBU DI POLIKLINIK KB BLUD RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK BANDA ACEH TAHUN 2013 ABSTRAK Pengambil keputusan ibu dalam pemilihan alat kontrasepsi dipengaruhi oleh Karakteristik ibu yang terdiri dari usia, paritas, pendidikan, perkerjaan, dan penghasilan banyak ibu yang mengalami kesulitan dalam menentukan pilihan jenis kontrasepsi hal ini dikarenakan terbatasnya metode yang tersedia serta ketidak tahuan akseptor tentang persyaratan dan keamanan metode kontrasepsi tersebut. Tujuan penelitian ini adalah untuk melihat gambaran karakteristik ibu dengan penggunaan alat kontrasepsi ibu di Poliklinik KB BLUD Rumah Sakit Ibu dan Anak Banda Aceh Tahun 2013. Jenis penelitian ini adalah descriptif eksplorative dengan pendekatan cross sectional study. Populasinya adalah ibu akseptor KB. Metode pengambilan data adalah total sampling sebanyak 52 sampel. Alat pengumpulan data berupa kuesioner dari data skunder status pasien.. Pengumpulan data dilakukan tanggal 05 Juli sampai 10 Juli 2013 di Poliklinik KB Rumah Sakit Ibu dan Anak Banda Aceh. Hasil penelitian yang didapat pada penggunaan kontrasepsi yang tertinggi adalah IUD dengan frekuensi sebanyak 27 orang (51.9%), dimana kategori usia yang tertinggi pada pengguna kontrasepsi IUD adalah 20-35 tahun dengan frekuensi sebanyak 22 orang (81.5%), kategori paritas yang tertinggi pada penggunaan kontrasepsi IUD adalah Multipara dengan frekuensi 21 orang (77.8%), kategori pendidikan yang terakhir yang tertinggi pada pengguna IUD adalah pendidikan tinggi frekuensi sebanyak 18 orang (66.4%), kategori pekerjaan yang menggunakan IUD tertinggi adalah bekerja dengan frekuensi 19 orang (70.4%), kategori pengghasilan pengguna IUD tertinggi adalah penghasilan tinggi dengan frekuensi 27 orang (100%) Penelitian mengharapkan ibu mendapatkan informasi yang baik tentang alat kontrasepsi. Kata Kunci : Alat kontrasepsi, penggunaan, dan ibu Daftar Bacaan : 13 buku (2001-2010), 13 bahan internet. vii SYIAH KUALA UNIVERSITY MEDICAL FACULTY STUDY PROGRAM OF NURSING THESIS Xiii + VI Chapters + 52 Pages + 7 Tables + 1 Scheme + 10 Attachments SARTIKA ARDANIKA 0907101020041 DESCRIPTION OF CHARACTERISTIC MOTHER WITH USING OF CONTRACEPTION IN POLYCLINIC FAMILY PLANNING BLUD MOTHER AND CHILD HOSPITAL BANDA ACEH IN 2013 ABSTRACT Decision makers in the selection of mother contraceptives influenced by maternal characteristics consist of age, parity, education, jobs, and income many mothers who have difficulty in determining the choice of this type of contraceptive method because of the limited available and acceptor ignorance about the security requirements and methods contraception. The purpose of this study is to see description of characteristic mothers with using of contraception in polyclinic family planning BLUD Mother and Child Hospital Banda Aceh in 2013. This research is descriptif eksplorative with cross sectional approach. Its population is native acceptors. The data collection method is total sampling as many as 52 samples. Data collection tools such as questionnaires from secondary data status of the patient .. Data collection was conducted on July 5 to July 10, 2013 in Polyclinic KB Mother and Child Hospital in Banda Aceh. The results obtained with the use of IUD contraception is highest with a frequency of 27 (51.9%), which is highest in the age category of contraceptive IUD users are 20-35 years old with a frequency of 22 (81.5%), the highest category of parity on IUD contraceptive use was multiparous with a frequency of 21 men (77.8%), the latter category is the highest education on IUD users is the frequency of higher education as many as 18 people (66.4%), job categories using the IUD is working with the highest frequency of 19 men (70.4% ), IUD users pengghasilan highest category is high income with frequency 27 people (100%). Researcher expects mothers to get good information about contraception. Keywords : Contraception, using, and mother Reading list : 13 books (2001-2010), 13 internet resources

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

GAMBARAN KASUS PENCABUTAN DINI GIGI SULUNG AKIBAT KARIES MENCAPAI PULPA DI POLIKLINIK GIGI RSUD DR. ZAINOEL ABIDIN, RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK DAN BLUD RSUD MEURAXA BANDA ACEH PERIODE JANUARI - DESEMBER 2010 (nuzullia, 2014)

GAMBARAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AKSEPTOR BARU MEMILIH KONTRASEPSI EFEKTIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS LAMPASEH KOTA KECAMATAN KUTA RAJA BANDA ACEH TAHUN 2013 (Rifna Iphon, 2014)

GAMBARAN MUTU PELAYANAN KEPERAWATAN DI BLUD RUMAH SAKIT UMUM DAERAH MEURAXA BANDA ACEH TAHUN 2013 (ZEFRIADI NUR, 2014)

GAMBARAN KASUS PENCABUTAN MOLAR PERTAMA PERMANEN KARENA KARIES PADA ANAK USIA RN6-12 TAHUN DI POLIKLINIK GIGI BLUD RSUDRN MEURAXA BANDA ACEH TAHUN 2010 (Fandi Anggriawan, 2015)

IDENTIFIKASI PERMASALAHAN PENERAPAN POLA PENGELOLAAN KEUANGAN BADAN LAYANAN UMUM DAERAH (PPK-BLUD)- (STUDI KASUS PADA RSUD PERMATA DAN RSUD BERLIAN) (TRIE NADILLA, 2016)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy