//

PENINGKATAN VIABILITAS BENIH MUCUNA (MUCUNA BRACTEATA) MELALUI SKRAFIKASI DAN PEMBERIAN ZAT PENGATUR TUMBUH ASAM GIBERALAT (GA3)

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Syafrie Al Akbar - Personal Name

Abstrak/Catatan

Abstrak. Penelitian ini berutujuan untuk mengetahui dampak pematahan dromansi melalui skarifikasi dan pemberian zat pengatur tumuhh asam gibertalat terhadap benih Mucuna. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acal Lengkap Faktorial.yang terdiri dari diteliti pada penlitian ini adalah teknik skarifikasi dan taraf konsentrasi asam giberalat. Teknik skarifikasi yang digunakan yaitu tanpa skarifikasi, skarifikasi dengan menggunakan pinset, skarifikasi dengan kertas amplas dan skarifikasi menggunakan suhu air 80° C. Sedangkan taraf konsentrasi asam giberalat yang digunakan antara yaitu 0 ppm, 200 ppm, 300 ppm, 400 ppm. Parameter yang di amati pada penlitian ini adalah potensi tumbuh maksimum, daya berkecambah, kesermpakan tumbuh, indeks vigor, kecepatan tumbuh dan waktu yang dibutuhkan benih untuk tembuh sebanyak 50% (T50). Hasil penelitian menunjukan bahwa teknik skarifikasi berpengaruh sangat nyata terhadap semua parameter yang diamati. Konsentrasi asam giberalat berpengaruh sangat nyata terhadap potensi tumbuh maksimum juga berpengaruh nyata terhadap daya berkecambah dan kecepatan tumbuh relatif tetapi tidak berpengaruh nyata terhadap keserempakan tumbuh, indeks vigor dan waktu yang dibutuhkan benih untuk berkecambah 50%. Perlakuan terbaik pada penilitian ini adalah S1G2 (Skarifikasi menggunakan pinset di kombinasikan dengan pemberian 300 ppm asam giberalat). Kata Kunci: Mucuna, skarifikasi, asam giberalat, viabilitas, vigor. Abstract. This study aims to determinate the impact of dormancy breaking through scarification and giberelic acid application to Mucuna seeds. This study used a factorial completely randomized design. The factors in these study are scrafication technique and the concentration level of giberelic acid. Scarification techniques that used ini these study were without scarification, scarfication using tweezers, scarification using sandpaper and scarification using high temperature water. The concentration level of giberelic acid used in these studies were 0 ppm, 200 ppm, 300 ppm, 400 ppm. The parameters observed were maximum growth potential, germination, simultaneuous growth, vigor index, growth speed and the times it takes for the seeds to germinate 50% (T50). The study showed that scarification technique have a very significant efect to all parameters that observed. The concentration level of giberelic acid have a very significant effect to maximum growth potential and have a significant effect to germination and growth speed but have not siginificant effect to simultaneuous growth, vigor index and T50. The best treatment in this study is S1G2. Keyword: Mucuna, scarification, giberelic acid, viability, vigor.

Tempat Terbit
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH EKSTRAK DAUN JATI (TECTONA GRANDIS L.F) DAN GIBERELIN (GA3) TERHADAP VIABILITAS DAN VIGOR BENIH MUCUNA (MUCUNA BRACTEATA D.C) (TRI HANSTAMA NOGIE ARIF, 2019)

VIABILITAS BENIH CABAI (CAPSICUM ANNUUM L.) KADALUARSA DENGAN MENGGUNAKAN MATRICONDITIONING DAN KONSENTRASI ZAT PENGATUR TUMBUH (taqqur meranda, 2014)

VIABILITAS DAN VIGOR BENIH KAKAO (THEOBROMA CACAO L.) PADA BEBERAPA TARAF KADAR AIR DAN LAMA PERIODE SIMPAN (Saiful Bahri, 2019)

PERLAKUAN BIOPRIMING KOMBINASI AIR KELAPA MUDA DAN TRICHODERMA TERHADAP VIABILITAS DAN VIGOR BENIH CABAI KADALUARSA (CAPSICUM ANNUUM L.) (Vina Maulidia, 2015)

IMPLIKASI PEMBERIAN LUBANG RESAPAN BIOPORI PADA LAHAN KELAPA SAWIT (ELAEIS GUINEENSIS JACQ) TERHADAP EROSI (Irwansyah, 2018)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy