//

TUGAS DAN FUNGSI SEKRETARIS PIMPINAN PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA PERSERO TBK CABANG BANDA ACEH

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Lina Khairisma - Personal Name
SubjectSECRETARIES - OFFICE SERVICES
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Ekonomi (DIII)
Tahun Terbit 2014

Abstrak/Catatan

Setelah penulis membahas dan menguraikan tentang tugas dan fungsi sekretaris pada PT. Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk. Cabang Banda Aceh, maka pada bab terakhir penulis menyajikan beberapa kesimpulan yaitu: 1. Secara umum, tugas-tugas sekretaris pada PT. Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk. Cabang Banda Aceh adalah seperti menangani telepon, menerima surat masuk dan surat keluar, mengirim dokumen melalui fax menyimpan surat, mempersiapkan rapat pimpinan. 2. Salah satu fungsi sekretaris pada PT. Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk. Cabang Banda Aceh adalah sebagai Operator Layanan. Tugasnya adalah sebagai operator telepon. Pada PT. Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk. Cabang Banda Aceh memiliki standar layanan yang sudah ditetapkan dalam menangani telepon, baik telepon masuk maupun telepon keluar. 3. Salah satu produk pada PT. Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk. Cabang Banda Aceh adalah seperti Kartu ATM yang merupakan sarana untuk mempermudah dalam melakukan transaksi apapun. Pengaruh kartu ATM dapat dilakukan di box ATM manapun yang menggunakan logo “Link” atau ATM bersama. 4. Salah satu hambatan yang dihadapi sekretaris pada PT. Bank Rakyat Indonesia Persero Tbk. Cabang Banda Aceh adalah tidak tranpil dalam hal mengetik, korespondensi, penguasaan berbagai alat kantor, dan juga tidak mampu menguasai bahasa asing seperti bahasa Inggris dan bahasa asing lainnya yang diperlukan dalam menunjang kelancaran pelaksanaan tugas.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

ETIKA SEKRETARIS DALAM MENJALANKAN TUGASRNPADA PT JASA RAHARJA (PERSERO) CABANG ACEH (JUWITA ANDRIANI, 2015)

PENGARUH CUSTOMER RELATIONSHIP MANAGEMENT TERHADAP KEPUASAN NASABAH DAN DAMPAKNYA TERHADAP LOYALITAS NASABAH PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO), TBK KANTOR CABANG PEMBANTU BENER MERIAH (Yunanda Eka Putra, 2018)

KINERJA SEKRETARIS PADA KANTOR KEJAKSAAN TINGGI ACEH (agustina, 2014)

PENGARUH TINGKAT BUNGA DEPOSITO TERHADAP VOLUME DEPOSITO PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) CABANG KUTACANE (ISKANDAR SAPUTRA, 2020)

PROSEDUR PEMOTONGAN PPH FINAL PASAL 4 AYAT (2) ATAS BUNGA DEPOSITO PADA PT BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. UNIT PEUNAYONG CABANG BANDA ACEH (SAFNA KAUTSAR, 2017)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy