//

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK AKAR PASAK BUMI (EURYCOMA LONGIFOLIA JACK) TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS SPERMATOZOA DOMBA WARINGIN

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang MIRA AYU LESTARI HASIBUAN - Personal Name

Abstrak/Catatan

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK AKAR PASAK BUMI (Eurycoma longifolia Jack) TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS SPERMATOZOA DOMBA WARINGIN ABSTRAK Ekstrak akar pasak bumi (Eurycoma longifolia Jack) diketahui dapat meningkatkan kualitas semen. Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh pemberian ekstrak akar pasak bumi (Eurycoma longifolia Jack) terhadap peningkatan kualitas spermatozoa domba Waringin. Penelitian ini merupakan penelitian eksperimen dengan menggunakan rancangan pola latin square 2 x 2 hewan percobaan akan menerima 20 ml aquades sebagai kontrol (P1) dan 20 ml larutan yang mengandung 45 mg/kg bobot badan ekstrak akar pasak bumi (Eurycoma longifolia Jack) sebagai perlakuan (P2) yang diberikan secara oral. Perlakuan diberikan selama 6 hari pada pukul 09:00 WIB. Penampungan semen dilakukan satu kali ejakulasi pada hari ke-1, 3, dan 6. Sampel semen dikoleksi menggunakan elektroejakulator pada pukul 14:00 WIB setelah perlakuan dan diamati warna, konsistensi, pH volume, konsentrasi, motilitas, viabilitas, dan abnormalitas spermatozoa. Data warna, pH, dan konsistensi semen dilaporkan secara deskriptif, sedangkan volume, konsentrasi, motilitas, viabilitas, dan abnormalitas dianalisis dengan analisis varian. Hasil pengamatan menunjukkan bahwa warna dan konsistensi semen yang dikoleksi pada semua kelompok perlakuan adalah krem dengan konsistensi kental dan pH berkisar 6-7. Hasil analisis statistik menunjukkan bahwa volume semen, motilitas spermatozoa, viabilitas spermatozoa dan abnormalitas spermatozoa pada domba yang diberikan ekstrak akar pasak bumi (Eurycoma longifolia Jack) menunjukkan perbedaan yang signifikan (P

Tempat Terbit
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PEMBERIAN EKSTRAK AKAR PASAK BUMI (EURYCOMA LONGIFOLIA JACK) MENINGKATKAN KONSENTRASI TESTOSTERON DOMBA WARINGIN (NURHAZIMAH, 2020)

AKTIVITAS ANTIDIABETIK EKSTRAK AKAR PASAK BUMI (EURYCOMA LONGIFOLIA JACK) PADA TIKUS PUTIH STRAIN WISTAR YANG DIINDUKSI DENGAN ALLOKSAN (Iyan Pradinata Hareva, 2016)

UJI TOKSISITAS AKUT EKSTRAK AKAR PASAK BUMI (EURYCOMA LONGIFOLIA. JACK) PADA TIKUS PUTIH (RATTUS NORVEGICUS) (Rumaisa Dhifa Mawaddah, 2014)

PENGARUH PEMBERIAN GONADOTROPIN RELEASING HORMONE (GNRH) TERHADAP PENINGKATAN KUALITAS SEMEN DOMBA WARINGIN (SARA FEBRIA PUTRI, 2019)

PENGARUH PEMBERIAN GONADOTROPIN RELEASING HORMONE (GNRH) TERHADAP PENINGKATAN KONSENTRASI TESTOSTERON DOMBA WARINGIN (OPPI OKTAVIANY, 2019)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy