//

PERBANDINGAN KINERJA SERVER VIRTUAL (OPERATING SYSTEM-LEVEL VIRTUALIZATION) DENGAN SERVER KONVENSIONAL

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Alfisyahrin - Personal Name

Abstrak/Catatan

IP Multimedia Subsystem adalah platform standar untuk layanan multimedia melalui IP/SIP protokol yang memungkinkan operator untuk menggunakan satu platform untuk beberapa layanan multimedia. Teknologi ini menawarkan berbagai layanan multimedia yang meliputi voice, video, internet protocol televisi dan data. Pada lmplementasi nya komponen CMS yang direalisasikan dibatasi hanya pada fixed network dengan menggunakan 1 server yang tergabung semua nya yaitu DNS server, HSS server, CSCFs (proxy, serving dan interrogating) dan instalasi server IMS menggunakan openlMS. Pada tugas akhir ini menitikberatkan pada pembangunan server IMS dan kinerja server akan dievaluasi berdasarkan delay dan beban kerja server. Dari pengujian yang dilakukan didapatkan hasil bahwa nilai PDD dan CPU Load terus meningkat apabila jumlah caJl/s mengalami kenaikan, hal ini disebabkan oleh kinerja processor, delay proses di server serta faktor lain seperti proses pada client dan switch yang mempengaruhi sewaktu sinyal dikirimkan. Kata kunci: IMS, Open1MS, Server, Video Call

Tempat Terbit
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PERBANDINGAN PERFORMANSI CLUSTER LOAD BALANCING PADA WEB SERVER VIRTUAL DENGAN WEB SERVER FISIK (Aufa Nur Istiqlal, 2013)

PERBANDINGAN PERFORMANSI ANTARA SERVER MYSQL CLUSTER BERBASIS SERVER FISIK DENGAN SERVER VIRTUAL (Qashmal Saifuddin Bantasyam, 2013)

PERBANDINGAN PERFORMANSI WEB SERVER NGINX, APACHE, LIGHTTPD PADA PLATFORMRNRASPBERRY PI (Said Fairuz Qiana, 2014)

ANALISIS KINERJA DISKLESS SERVER PADA TEKNOLOGI WINDOWS LINUX TERMINAL SERVER PROJECT (WLTSP) (Munasir, 2014)

PENGUJIAN DISTRIBUSI BEBAN PADA SERVER APACHE MENGGUNAKAN SISTEM NETWORK LOAD BALANCING (Juhri, 2020)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy