//

MANAJEMEN PEMELIHARAAN AYAM PARENT STOCK BROILER BETINA PADA FASE BREEDER DI PT. JAPFA COMFEED INDONESIA TBK. BREEDING FARM 01 BANDAR MASILAM SUMATERA UTARA

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang ELA NOVITA HUTAGALUNG - Personal Name

Abstrak/Catatan

MANAJEMEN PEMELIHARAAN AYAM PARENT STOCK BROILER BETINA PADA FASE BREEDER DI PT. JAPFA COMFEED INDONESIA Tbk. BREEDING FARM 01 BANDAR MASILAM SUMATERA UTARA Ela Novita Hutagalung (1702001010021) drh. M. Jalaluddin, M. Sc ABSTRAK Kegiatan Tugas Akhir ini bertujuan untuk mengetahui manajemen pemeliharaan ayam parent stock broiler betina pada fase breeder yang diterapkan di PT. Japfa Comfeed Indonesia Tbk Bandar Masilam, dilaksanakan pada 20 Januari 2020 sampai 20 April 2020. Metode yang digunakan dalam kegiatan ini adalah observasi, wawancara dan pencatatan, dan praktek langsung. Broiler parent stock adalah ayam penghasil ayam komersil grand final stock yang merupakan hasil persilangan dengan sifat atau karekteristik unggul tertentu sesuai dengan tujuan pemeliharaan. Ada beberapa faktor penting yang mempengaruhi keberhasilan pemeliharaan ayam parent stock broiler betina yaitu manajemen pemberian pakan yang diberikan satu kali dalam sehari dengan jumlah pakan 156 gram/ekor ayam, pemberian minum secara ad libitum dengan menggunakan nipple, pencahayaan (lighting) yang aktif pada pukul 06:00 WIB – 21:00 WIB dengan intensitas 60 – 80 Lux, kepadatan (density) kandang dengan standar 6,25 ekor/M2, ventilasi kandang dengan menggunakan inlet dan outlet, suhu dan kelembaban kandang dengan suhu yang diharapkan adalah 24o C – 30o C, menggunakan 7 buah kipas dan kelembaban 80%, dan manajemen litter yang dilaksanakan adalah penambahan litter satu kali dalam satu minggu dan pembalikan litter dua kali dalam satu minggu. Tujuh faktor ini harus diperhatikan dan dilaksanakan dengan baik sesuai prosedur yang telah ditetapkan. Kata Kunci : Manajemen pemeliharaan, parent stock broiler, breeding farm, ayam parent stock fase breeder. MAINTENANCE MANAGEMENT CHICKEN PARENT STOCK BETINA BROILER ON BREEDER PHASE IN PT. JAPFA COMFEED INDONESIA Tbk. BREEDING FARM 01 BANDAR MASILAM NORTH SUMATERA Ela Novita Hutagalung (1702001010021) drh. M. Jalaluddin, M. Sc ABSTRACT This Final Project activity aims to determine the maintenance management of female broiler parent stock chickens in the breeder phase which is implemented at PT. Japfa Comfeed Indonesia Tbk Bandar Masilam, was held on January 20, 2020 to April 20, 2020. The methods used in this activity were observation, interview and note-taking, and direct practice. Broiler parent stock is a commercial chicken producing grand final stock which is the result of a cross with certain superior characteristics or characteristics in accordance with the maintenance objectives. There are several important factors that influence the success of the maintenance of female broiler parent stock chickens, namely the management of feeding which is given once a day with a total feed of 156 grams / chicken, giving adlibitum to drink using a nipple, lighting is active at 06:00 WIB - 21:00 WIB with an intensity of 60 - 80 Lux, cage density with a standard of 6.25 fish / M2, cage ventilation using inlets and outlets, temperature and humidity of the cage with the expected temperature is 24o C - 30o C, using 7 fans and 80% humidity, and litter management that is carried out is the addition of litter once a week and reversal of litter twice in one week. These seven factors must be considered and implemented properly according to established procedures. using 7 fans and 80% humidity, and litter management carried out is the addition of litter once a week and reversing the litter twice a week. These seven factors must be considered and implemented properly according to established procedures. using 7 fans and 80% humidity, and litter management carried out is the addition of litter once a week and reversing the litter twice a week. These seven factors must be considered and implemented properly according to established procedures. Keywords : Maintenance management, parent stock broiler, breeding farm, parent stock chicken breeder phase.

Tempat Terbit
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

MANAJEMEN PENCEGAHAN DAN PENANGANAN PENYAKIT PADA AYAM PARENT STOCK BROILER DI BREEDING FARM 01 BANDAR MASILAM PT. JAPFA COMFEED INDONESIA TBK (JIAN MAULANA, 2020)

MANAJEMEN PEMELIHARAAN AYAM JANTAN PARENT STOCK BROILER UNTUK MENINGKATKAN KUALITAS SPERMA DI PT. JAPFA COMFEED INDONESIA TBK. BREEDING FARM 01 BANDAR MASILAH KABUPATEN SIMALUNGUN SUMATERA UTARA (Dina Silvina Br Sbr, 2020)

MANAJEMEN PRODUKSI TERNAK AYAM PARENT STROCK BROILER DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI TELUR DI PT. JAPFA COMFEED INDONSEIA TBK. BREEDING FARM 01 BANDAR MASILAM KABUPATEN SIMALUNGUN SUMATERA UTARA (DONI RAHWANA SYAHPUTRA, 2020)

MANAJEMEN PEMBERIAN PAKAN AYAM BROILER PARENT STOCK DI PT. EXPRAVET NASUBA MEDAN (Nurul Aqmal, 2016)

ANALISIS FINANSIAL PEMELIHARAAN AYAM BROILER YANG DIBERIKAN PAKAN KOMERSIL BERBEDA (Muhammad Iqbal, 2016)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy