//

SIMULASI PEMODELAN SISTEM PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA HYBRID (PV - WIND TURBINE) MENGGUNAKAN PERANGKAT LUNAK HOMER

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Wahyu Idfa Daru - Personal Name

Abstrak/Catatan

Pertumbuhan populasi dan ekonomi yang semakin meningkat sebanding dengan kebutuhan akan energi listrik. Hal ini mengharuskan perusahaan listrik untuk mengikuti kebutuhan yang di minta oleh masyarakat, akan tetapi dengan terbatasnya ketersediaan pembangkit yang ada dan juga sebagian besar masih menggunakan pembangkit dari bahan bakar fosil maka ini mengakibatkan penurunan efisiensi dari pembangkit tersebut untuk itu perlu adanya pembaharuan pembangit listrik yaitu dengan pembangkit energi terbarukan. Penelitian ini dibuat untuk membahas potensi dari pembangkit listrik tenaga hybrid (PV-Wind Turbine) dan memprediksi dalam kurun waktu jangka panjang. Metode yang dilakukan untuk penelitian ini adalah dengan mensimulasikan pembangkit lisrik hybrid(PV-Wind Turbine) dengan menggunakan perangkat lunak HOMER dan berdasarkan strategi kontrol Load following dan Cycle charging. Dimana hasil yang dicapai dari metode ini adalah optimalisasi berdasarkan strategi Load following dan Cycle charging sehingga didapatkan karakteristik dari segi teknis, segi ekonomis maupun dari segi emisi yang dikeluarkan. Dari segi teknis kedua strategi memiliki renewable fraksi yang sudah melebihi 50%, dari segi ekonomis LF dengan NPC $215.879 dan CC $222.532. Sehingga diiharapkan penelitian ini dapat bermanfaat sebagai acuan pemerintah dalam perencanaan pembangunan pembangkit listrik menggunakan energi baru lagi terbarukan.

Tempat Terbit
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

RANCANGAN SISTEM PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA SURYA UNTUK POMPA AIR IRIGASI (Mukhtar Riyandri Tarigan, 2019)

STUDI POTENSI PEMBANGUNAN PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA HYBRID (SURYA-BAYU) DI BANDA ACEH MENGGUNAKAN METODE JARINGAN SYARAF TIRUAN (T. Syaufi Hayu, 2018)

ANALISIS SISTEM PEMBANGKIT LISTRIK TENAGA ANGIN KOTA MEULABOH (Maidi Saputra, 2013)

PERANCANGAN SISTEM CHARGER GADGET DENGAN MENGGUNAKAN VERTICAL WIND TURBINE GENERATOR PORTABEL (Andika Ilma, 2016)

DESAIN SINKRONISASI INVERTER PADA GRID SATU FASA METODE ZERO CROSSING (Ramona Safitri, 2016)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy