//

ANALISIS MERKURI DALAM PRODUK KOSMETIK BODY LOTION YANG BEREDAR DI KOTA BANDA ACEH MENGGUNAKAN METODE COLD VAPOUR ATOMIC ABSORPTION SPECTROSCOPY

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang IRMAWATI - Personal Name

Abstrak/Catatan

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui sediaan jenis kosmetik body lotion yang mengandung logam Hg di kota Banda Aceh. Kadar logam Hg di dalam body lotion dipreparasi dengan destruksi basah dan dianalisis menggunakan metode Cold Vapour Atomic Absorption Spectroscopy (CVAAS). Sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah 11 sampel dari 22 sampel yang dipilih secara purpossive sampling. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sampel positif mengandung Hg dengan kode TB 3 = 0,046, TB 6 = 0,001, dan TB = 0,0040 ppb. Konsentrasi yang diperoleh masih di bawah ambang baku yang telah ditetapkan oleh Balai Pengawasan Obat dan Makanan (BPOM) yaitu sebesar 1 mg/L. Kata Kunci: Merkuri, CVAAS, Destruksi Basah, Body lotion ABSTRACT 13 The aim of this work is to determine the concentration of mercury in body lotion from several brands that are available in Banda Aceh. The mercury in body lotions were prepared by wet destruction and analysis by using a Cold Vapour Atomic Absorption Spectroscopy (CVAAS). There are 22 samples and 11 of them have been selected by using purpossive sampling. The positive results were obtained from samples code TB 3 = 0.046, TB 6 = 0.01, and TB = 0.004 ppb respectively. These results indicated the mercury level was still lower than 1 mg/L the threshold by drug and food control centers (BPOM). Keyword: Mercury, CVAAS, Wet Destruction, Body lotion 13

Tempat Terbit
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PELAKSANAAN KOORDINASI DALAM PENGAWASAN PEREDARAN PRODUK KOSMETIK YANG TIDAK TERDAFTAR DI KOTA BANDA ACEH (LIA RISKA, 2017)

ANALISIS KANDUNGAN LOGAM MERKURI PADA KERANG BATISSA VIOLACEA LAMARCK DAN SEDIMEN DI SUNGAI RASIAN ACEH SELATAN (Fini Kumitha Sari, 2015)

INVESTIGASI PENYEBARAN MERKURI (HG) DENGAN MENGGUNAKAN METODE SURVEI GEOKIMIA DENGAN ANALISIS (ATOMIC ABSORPTION SPECTROPHOTOMETRY- AAS) DI GAMPONG DATAR LUAS DAN SEKITARNYA KECAMATAN KRUENG SABE ACEH JAYA (Rasdino Winata, 2017)

ANALISIS KANDUNGAN DAN POLA PENYEBARAN LOGAM MERKURI (HG) DALAM AIR, SEDIMEN DAN BIOTA DI KAWASAN KRUENG SABEE, PANGA DAN TEUNOM KABUPATEN ACEH JAYA (Siti Wahidah, 2019)

PERLINDUNGAN KONSUMEN TERHADAP PENGGUNAAN KOSMETIK YANG TIDAK TERDAFTAR PADA BADAN PENGAWASAN OBAT DAN MAKANAN (BPOM) (MELVI SALSABIL AZRIANDA, 2016)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy