//

ANALISIS KESTABILAN LERENG MENGGUNAKAN KLASIFIKASI MASSA BATUAN DENGAN METODE ROCK MASS RATING (RMR) DAN SLOPE MASS RATING (SMR) DI JALAN RAYA BANDA ACEH-MEULABOH KM 20 DAN KM 27 KEC.LEUPUNG, ACEH BESAR

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang NAUFAL EFFENDI - Personal Name

Abstrak/Catatan

ABSTRAK Lereng yang berada di samping jalan raya dengan adanya getaran beresiko terjadinya longsoran. Berdasarkan dari hasil penelitian yang dilakukan di lereng jalan raya KM 20 dan KM 27 Banda Aceh-Meulaboh KM 20 dan KM 27 Kecamatan Leupung, Aceh Besar yang termasuk ke dalam jenis batuan gamping. Tujuan dari penelitian ini dilakukan untuk mengetahui potensi dan jenis longsoran yang akan terjadi berdasarkan analisis kinematik serta memberikan penilaian terhadap kualitas dari massa batuan berdasarkan klasifikasi massa batuan dengan metode Rock Mass Rating (RMR) dan metode Slope Mass Rating (SMR) menggunakan metode scanline digunakan untuk mendapatkan data struktur batuan dan kondisi massa batuan. Hasil dari analisis kinematik pada lereng KM 20 longsoran yang berpotensi terjadi yaitu longsoran guling (joint set 3) dengan nilai RMR sebesar 75,84 termasuk ke kategori baik kelas III dan nilai bobot SMR 51,68. Sedangkan di KM 27 terdapat jenis longsoran yang berpotensi terjadi berdasarkan analisis kinematik yaitu longosran baji (perpotongan joint set 1 dan joint set 2) dengn nilai RMR sebesar 78,58 termasuk ke kategori baik kelas II dan nilai bobot SMR 74,98. Hasil kesimpulan dari penelitian pada lereng KM 20 potensi longsoran yang terjadi sebesar 40% dan diberikan perkuatan lereng dengan beton semprot (shotcrete) sedangkan di KM 27 potensi longsoran sebesar 20% dan diberikan perkuatan lereng beruapa baut batuan (bolting) Kata Kunci : Lereng, Kestbailan Lereng, Analisis kinematik, Rock Mass Rating (RMR) dan Slope Mass Rating (SMR)

Tempat Terbit
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

ANALISIS KESTABILAN LERENG BERDASARKAN KLASIFIKASI MASSA BATUAN RMR DAN SMR DI JALAN RAYA BANDA ACEH-LHOKSEUDU, KM 30 DAN KM 31, KECAMATAN LEUPUNG, ACEH BESAR (M. Fahmi, 2019)

ANALISIS KESTABILAN LERENG DENGAN MENGGUNAKAN METODE KLASIFIKASI MASSA BATUAN DI LERENG BEKAS PENAMBANGAN PT LHOONG SETIA MINING, LHOONG, ACEH BESAR (Rijal Askari, 2017)

PEMETAAN GEOLOGI DAN ANALISIS KUALITAS MASSA BATUAN DENGAN MENGGUNAKAN METODE RMR (ROCK MASS RATING) DAN SMR (SLOPE MASS RATING) DI GUNUNG GEURUTEE, KECAMATAN JAYA, ACEH JAYA (ATEA BELANGI, 2019)

ANALISIS KESTABILAN LERENG PIT B PT MIFA BERSAUDARA KABUPATEN ACEH BARAT PROVINSI ACEH (Riska Azwita, 2018)

ANALISIS KESTABILAN LERENG MENGGUNAKAN METODE ROCK MASS RATING (RMR) DAN FAKTOR KEAMANAN PADA AREA SILTSTONE QUARRY PT LAFARGE CEMENT INDONESIA (, 2018)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy