//

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN MOTIVASI KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS PENDIDIKAN ACEH DENGAN KEPUASAN KERJA SEBAGAI VARIABEL MEDIASI

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang M. IKHSAN. S - Personal Name
SubjectPERFORMANCE RATING - PERSONNEL MANAGEMENT
JOB SATISFACTION - PERSONNEL MANAGEMENT
Bahasa Indonesia
Fakultas Program Studi Magister Manajemen Universitas Syiah Kuala
Tahun Terbit 2019

Abstrak/Catatan

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh gaya kepemimpinan transformasional dan motivasi kerja terhadap kepuasan kerja serta dampaknya pada kinerja pegawai Dinas Pendidikan Aceh. Populasi penelitian sebanyak 422 pegawai. Sampel penelitian sebanyak 206 orang pegawai instansi tersebut yang diambil secara proporsional sampling menurut bidang pekerjaan. Pengumpulan data kuisioner dan selanjutnya data dianalisis dengan menggunakan peralatan statistik structural equation model (SEM). Penelitian menemukan bahwa gaya kepemimpinan transformasional dan motivasi kerja berpengaruh positif dan signifikan terhadap kepuasan kerja dan kinerja pegawai. Kepuasan kerja memediasi pengaruh gaya kepemimpinan transformasional dan motivasi kerja terhadap kinerja pegawai. Peran efek mediasi tersebut adalah mediasi parsial.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP MOTIVASI DAN KEPUASAN KERJA SERTA DAMPAKNYA PADA KINERJA PEGAWAI (STUDI PADA SATUAN POLISI PAMONG PRAJA DAN WILAYATUL HISBAH KABUPATEN BIREUEN) (Wahyudi, 2017)

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP MOTIVASI DAN KEPUASAN KERJA SERTA DAMPAKNYA PADA KINERJA PEGAWAI (STUDI PADA SATUAN POLISI PAMONG PRAJA DAN WILAYATUL HISBAH KABUPATEN BIREUEN) (Wahyudi, 2017)

PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN DAN LINGKUNGAN KERJA TERHADAP MOTIVASI DAN KEPUASAN KERJA SERTA DAMPAKNYA PADA KINERJA PEGAWAI (STUDI PADA SATUAN POLISI PAMONG PRAJA DAN WILAYATUL HISBAH KABUPATEN BIREUEN) (Wahyudi, 2017)

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN GAYA KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA SERTA DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA SEKRETARIAT MAJELIS PENDIDIKAN ACEH (CUT RIZKA SAFRIANTI, 2018)

PENGARUH KEADILAN OGANISASIONAL, KEPEMIMPINAN TRANSFORMASIONAL DAN KEPEMIMPINAN TRANSAKSIONAL TERHADAP KEPUASAN KERJA SERTA DAMPAKNYA PADA KINERJA PEGAWAI DINAS PENDIDIKAN KABUPATEN ACEH UTARA (Aidil Mursal, 2016)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy