//

PENGARUH KOMPENSASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP MOTIVASI DAN KEPUASAN KERJA SERTA DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA PEGAWAI BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK ACEH

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang RUKAYAH - Personal Name
SubjectMOTIVATION - PERSONNEL MANAGEMENT
PERFORMANCE RATING - PERSONNEL MANAGEMENT
JOB SATISFACTION - PERSONNEL MANAGEMENT
Bahasa Indonesia
Fakultas Program Studi Magister Manajemen Universitas Syiah Kuala
Tahun Terbit 2019

Abstrak/Catatan

ABSTRAK Abstrak Karya Akhir Diserahkan kepada Panitia Komisi Ujian untuk Mendapatkan GelarMagister Manajemen pada Program Pascasarjana Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Syiah Kuala PENGARUH KOMPENSASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP MOTIVASI DAN KEPUASAN KERJA SERTA DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA PEGAWAI BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK ACEH Oleh: RUKAYAH NIM: 1509200020057 Konsentrasi : Manajemen Umum Pembimbing Pertama : Dr. Said Musnadi, SE, M.Si Pembimbing Kedua : Dr. M. Shabri Abd Majid, SE, M.Ec Tujuan penelitian ini untuk melihat hubungan budaya organisasi, kompensasi terhadap motivasi dan kepuasan kerja serta dampaknya secara simultan terhadap kinerja pegawai pada Bakesbangpol. Penelitian ini dilaksanakan pada Bakesbangpol. Sebagai objek dari penelitian ini adalah budaya organisasi, kompensasi, motivasi, kepuasan kerja dan kinerja pegawai. Subjek dari penelitian ini adalah pegawai Bakesbangpol. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai Bakesbangpol yaitu sebanyak 110 pegawai. Pengambilan sampel dengan metode sensus yakni keseluruhan populasi dijadikan sampel. Hasil penelitian menunjukkan bahwa semua hipotesis langsung yakni dari hipotesis 1 sampai dengan hipotesis 9 diterima. Berarti terdapat pengaruh significant antara variable independent dengan dependent pada masing-masing hipotesis tersebut. Hasil pengujian hipotesis tidak langsung hanya kepuasan kerja terhadap kinerja pegawai yang melalui motivasi adalah signifikan. Motivasi dalam hal ini perannya adalah full mediating. Pada pengujian struktural semua hipotesis pengaruh langusng yang diuji menunjukkan pengaruh yang significant. Namun bila dilihat dari variable mana yang memberi pengaruh paling besar pada peningkatan kinerja karyawan, ternyata adalah kepuasan kerja. Sehingga variable ini menjadi perioritas utama untuk diintervensi dalam meningkatkan kinerja pegawai Bakesbangpol, dibandingkan variabel lain yang memiliki angka koefisien lebih kecil seperti motivasi, kompensasi dan budaya organsiasi. Kata kunci: Budaya Organisasi, Kompensasi, Motivasi, Kepuasan Kerja, Kinerja Pegawai, Bakesbangpol

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH KOMITMEN, KOMPETENSI, MOTIVASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA SERTA DAMPAKNYA PADA KINERJA PEGAWAI BADAN KESATUAN BANGSA POLITIK DAN PERLINDUNGAN MASYARAKAT ACEH (Cut Ena Suryana, 2015)

PENGARUH BUDAYA ORGANISASI, KECERDASAN EMOSIONAL DAN KOMPENSASI TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN DAMPAKNYA PADA KINERJA PEGAWAI BADAN PENGELOLA KEUANGAN DAERAH KABUPATEN ACEH BESAR (ADE RAMALIA, 2019)

PENGARUH KOMPENSASI PADA MOTIVASI DAN KOMITMEN ORGANISASI SERTA IMPLIKASINYA TERHADAP KINERJA PEGAWAI BADAN KESATUAN BANGSA DAN POLITIK ACEH (NERA GUSTIKA, 2019)

PENGARUH SISTEM PEMBINAAN, KEDISIPLINAN DAN MOTIVASI TERHADAP KOMPETENSI PERSONIL DAN DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA PERSONIL SATUAN YONIF R 112/DJ KODAM ISKANDAR MUDA (Parsaoran Sirait, 2020)

PENGARUH KOMPETENSI, MOTIVASI, IKLIM ORGANISASI DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KEPUASAN KERJA SERTA DAMPAKNYA TERHADAP KINERJA GURU SEKOLAH MENENGAH ATAS NEGERI DI KOTA BANDA ACEH (IBNU SALDA, 2019)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy