//

PENGARUH KARAKTERISTIK PEKERJAAN DAN DUKUNGAN ORGANISASITERHADAP LOYALITAS PEGAWAI DAN DAMPAKNYA TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI PADA BAD AN PENGELOLAAN KEUANGAN ACEH

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang NORA AMALIA - Personal Name
SubjectEMPLOYEE MANAGEMENT
ORGANIZATION BEHAVIOR - MANAGEMENT
Bahasa Indonesia
Fakultas Program Studi Magister Manajemen Universitas Syiah Kuala
Tahun Terbit 2019

Abstrak/Catatan

ABSTRAK Penelitian ini dibuat untuk mengkaji dan menganalisis pengaruh karakteristik pekerjaan dan dukungan organisasi terhadap loyalitas pegawai dan dampaknya terhadap komitmen organisasi pada Badan Pengelolaan Keuangan Aceh. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai Badan Pengelolaan Keuangan Aceh yang berjumlah 366 orang. Jumlah sampel penelitian sebanyak 191 orang dengan teknik pengambilan sampel menggunakan rumus Slovin. Pengumpulan data dilakukan dengan kuisioner. Metode analisis data yang digunakan adalah Structural Equation Model (SEM). Hasil penelitian menunjukkan bahwa karakteristik pekerjaan dan dukungan organisasi mempunyai pengaruh positif dan signifikan terhadap komitmen organisasi Badan Pengelolaan Keuangan Aceh. Loyalitas memediasi pengaruh karakteristik pekerjaan dan dukungan organisasi terhadap komitmen organisasi Badan Pengelolaan Keuangan Aceh. Implikasi dari penelitian ini adalah karakteristik pekerjaan dan dukungan organisasi pada pegawai Badan Pengelolaan Keuangan Aceh harus benar dilaksanakan secara objektif dengan penuh integritas karena variabel ini mampu mempengaruhi peningkatan loyalitas pada pegawai Badan Pengelolaan Keuangan Aceh serta akan meningkatkan komitmen organisasi. Kata Kunci: Karakteristik Pegawai, Dukungan Organisasi, Loyalitas dan Komitmen Organisasi. ABSTRACT This study was made to study and analyze the influence of job characteristics and organizational support on employee loyalty and its impact on organizational commitment to the Aceh Financial Management Agency. The population in this study were all 366 employees of the Aceh Financial Management Agency. The number of research samples is 191 people with the sampling technique using the Slovin formula. Data collection is done by questionnaire. The data analysis method used is the Structural Equation Model (SEM). The results showed that the characteristics of work and organizational support had a positive and significant influence on the organizational commitment of the Aceh Financial Management Agency. Loyalty mediates the influence of job characteristics and organizational support on the organizational commitment of the Aceh Financial Management Agency. The implication of this research is that job characteristics and organizational support for employees of the Aceh Financial Management Agency must be properly carried out objectively with full integrity because this variable is able to influence the increase in loyalty to employees of the Aceh Financial Management Agency and will increase organizational commitment. Keywords: Characteristics of Employees, Organizational Support, Loyalty and Organizational Commitment.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH ORGANISASI PEMBELAJARAN, GAYA KEPEMIMPINAN DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DAN DAMPAKNYA PADA KINERJA PEGAWAI PADA BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN ACEH (MAISARAH, 2018)

PENGARUH KOMITMEN ORGANISASI, SIKAP PADA PEKERJAAN DAN ORGANIZATION CITIZEN BEHAVIOR TERHADAP KEPUASAN KERJA DAN IMPLIKASINYA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN ACEH (JULIANA, 2018)

ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOR DAN KINERJA SEKRETARIAT DEWAN PENGURUS KORPRI ACEH (Nur Alia, 2018)

PENGARUH MANAJEMEN PENGETAHUAN, PEMBELAJARAN ORGANISASI DAN KEPUASAN KERJATERHADAP KOMITMEN ORGANISASI DAN DAMPAKNYA PADA KINERJA PEGAWAI PADA KANTOR SEKRETARIAT DAERAH KABUPATEN NAGAN RAYA (DIMAS BAGUS SUSANTO, 2018)

PENGARUH KOMPETENSI, KARAKTERISTIK PEKERJAAN DAN DUKUNGAN ORGANISASI TERHADAP EMPLOYEE ENGAGEMENT DAN IMPLIKASINYA PADA KINERJA PEGAWAI (Iskandar, 2018)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy