//

PENGARUH KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA,PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KETEPATWAKTUAN PELAPORAN KEUANGAN DESA ( STUDI PADA DESA DI KABUPATEN ACEH SELATAN)

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Agung M Arighi - Personal Name
SubjectFINANCIAL ACCOUNTING
LOCAL FINANCE
FINANCIAL STATEMENTS
Bahasa Indonesia
Fakultas FAKULTAS EKONOMI BISNIS UNIVERSITAS SYIAH KUALA
Tahun Terbit 2019

Abstrak/Catatan

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menguji pengaruh Kapasitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi serta Pengendalian Intern Terhadap Ketepatwaktuan Pelaporan Keuangan Desa. Populasi pada penelitian ini adalah seluruh desa pada Kabupaten Aceh Selatan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian adalah simple random sampling. Penelitian ini menggunakan data primer yang didapatkan melalui pengisian kuisioner. Data yang terkumpul sebanyak 73 kuisioner dari 260 desa yang ada di Kabupaten Aceh Selatan. Pengolahan data menggunakan alat bantu SPSS Versi 22. Analisis statistik yang digunakan adalah regresi logistik. Hasil penelitian menunjukkan bahwa secara bersama-sama variable Kapasitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi serta Pengendalian Intern terhadap Ketepatwaktuan Pelaporan Keuangan Desa. Secara Parsial masing-masing variable independen mempengaruhi Ketepatwaktuan Pelaporan Keuangan Desa Kata Kunci : Kapasitas Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Pengendalian Intern, Ketepatwaktuan Pelaporan Keuangan Desa

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, PENGENDALIAN INTERN DAN PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH TERHADAP KETERANDALAN PELAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH ( STUDI PADA SKPA PROVINSI ACEH) (Putri Melisa, 2016)

PENGARUH KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN PENERAPAN KEBIJAKAN AKUNTANSI TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH KOTA BANDA ACEH (STUDI PADA SATUAN KERJA PERANGKAT DAERAH DI LINGKUNGAN PEMERINTAH KOTA BANDA ACEH) (FIRDAUS, 2016)

PENGARUH KOMPETENSI SUMBER DAYA MANUSIA DAN PENERAPAN PENGENDALIAN INTERN TERHADAP PENERAPAN AKUNTANSI BERBASIS AKRUAL DAN DAMPAKNYA TERHADAP KUALITAS INFORMASI PELAPORAN KEUANGAN (STUDI PADA SATKER DI KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI ACEH) (Fahriani, 2016)

PENGARUH KAPASITAS SUMBER DAYA MANUSIA,PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP KEANDALAN LAPORAN KEUANGAN DI LINGKUNGAN SKPD KOTA SABANG (Faizin Wahyudi, 2016)

PENGARUH KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI, PENGENDALIAN INTERNAL AKUNTANSI DAN PENGAWASAN KEUANGAN DAERAH TERHADAP NILAI INFORMASI PELAPORAN KEUANGAN PEMERINTAH (STUDI PADA SKPK PIDIE) (Weni Nuranda, 2017)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy