//

Analisis Pengukuran Kinerja Akses Data Jaringan 3G Menggunakan Aplikasi G-Net Track Pada Ponsel Android Di Kawasan Gedung A2 Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Mohd. Citrawan Myza - Personal Name
SubjectCOMMUNICATION ENGINEERING
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Teknik
Tahun Terbit 2013

Abstrak/Catatan

Teknologi 3G (third-generation technology) merupakan teknologi evolusi dari generasi sebelumnya yaitu 2G yang memiliki kapasitas pengiriman dan penerimaan lebih besar dan lebih cepat. Teknologi 3G diperkenalkan di Indonesia pada tahun 2004, salah satu operator yang menggunakannya adalah Telkomsel. Pada Gedung A2 Fakultas Teknik dianalisis hasil drive test rata – rata berupa DL Rate dan RSCP dengan pengukuran kinerja akses data jaringan 3G menggunakan network monitoring pada software ponsel android yaitu G-Net Track. Pengukuran bertujuan untuk menganalisis kinerja akses data jaringan 3G pada gedung A2 Fakultas Teknik. Berdasarkan pengukuran diperoleh DL Rate dan RSCP terbaik pada pekarangan gedung A2 Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala yaitu 2799 kbps dengan nilai RSCP -79 dBm dengan waktu rata-rata downlink rate 5 second pada sore hari. Dari hasil pengukuran didapatkan kesimpulan bahwa lokasi terbaik berada diruang terbuka tanpa penghalang berupa gedung maupun tembok.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PEMETAAN KUALITAS SINYAL GSM JARINGAN XL BERDASARKAN POSISI BTS MENGGUNAKAN METODE DRIVE TEST DI KECAMATAN KUTA ALAM BANDA ACEH (Maylan, 2014)

ANALISIS KUALITAS DAN KINERJA JARINGAN AKSES INDIHOME UNTUK TEKNOLOGI GPON DAN MSAN DI STO DARUSSALAM (Dhian Ulfa Safitri, 2017)

PEMBUATAN SISTEM INFORMASI LOKASI KLINIK BERSALIN KLINIK BERSALIN DI KOTA BANDA ACEH BERBASIS ANDROID (ZAHLUL QIRAM, 2017)

ANALISA PERFORMANSI GOOGLE MAPS DAN MAPBOX API PADA APLIKASI ABSEN KULIAH BERBASIS ANDROID (MUHAMMAD FURQAN, 2017)

PENGAMANAN DAN PEMANTAUAN PENCURIAN KENDARAAN BERMOTOR BERBASIS ANDROID DAN FIREBASE SEBAGAI WEB SERVICE (SARAH RAHMANY, 2017)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy