//

TINGKAT KEPUASAN MASYARAKAT TERHADAP PNPM DIRNKECAMATAN BLANGKEJEREN KABUPATEN GAYO LUES

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang untung surapati - Personal Name
SubjectPUBLIC SERVICE (CIVIL SERVICE)
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Tahun Terbit 2013

Abstrak/Catatan

ABSTRAK Kata Kunci: tingkat kepuasan, PNPM Penelitian ini berjudul tentang tingkat kepuasan masyarakat terhadap PNPM di Kecamatan Blangkejeren Kabupaten Gayo Lues. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui kondisi perekonomian masyarakat Kampung Durin sebelum dan setelah menerima kredit mikro, untuk mengetahui dampak pemberian kredit terhadap pendapatan masyarakat di Kecamatan Blangkejeren Kabupaten Gayo Lues, tingkat kepuasan masyarakat terhadap pelayanan prosedur pemberian kredit mikro, persyaratan serta pengembaliannya di Kecamatan Blangkejeren Kabupaten Gayo Lues. Pengambilan sampel dalam penelitian ini sebanyak 50 orang responden atau 23% dari populasi. Teknik pengumpulan data dilakukan dengan cara dokumentasi, observasi, angket dan wawancara. Setelah data terkumpul selanjutnya diolah dengan menggunakan skala likert. Hasil penelitian diperoleh bahwa program PNPM sangat bermanfaat serta membantu masyarakat desa Durian di Kecamatan Blangkejeren Kabupaten Gayo Lues dalam meningkatkan perekonomiannya, dikarenakan adanya modal pinjaman yang diberikan oleh program PNPM dan data yang diperoleh dilapangan mengenai pendapatan masyarakat maka terdapat peningkatan rata-rata pendapatan masyarakat dari Rp 563.750 menjadi Rp 742.647. Dimana rata-rata pendapatan sebelum adanya kredit mikro sebesar Rp 563.750 dan rata-rata pendapatan setelah adanya kredit mikro sejumlah Rp 742.647.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH KUALITAS PPELAYANAN TERHADAP KEPUASAN PASIEN PADA PUSKESMAS KOTA BLANGKEJEREN (Nursani, 2020)

ANALISIS PENGGUNAAN PANTUN DALAM BUDAYA MASYARAKAT GAYO LUES (Susi Susanti, 2019)

EVALUASI KEBERHASILAN PROGRAM INSEMINASI BUATAN PADA TERNAK SAPI DI KECAMATAN BLANGKEJEREN KABUPATEN GAYO LUES (SAID IBAR, 2020)

ETNOBOTANI MASYARAKAT GAYO DI KECAMATAN BLANGKEJEREN, KABUPATEN GAYO LUES (Tuti Wahyuni, 2019)

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA, MOTIVASI KERJA DAN KEPUASAN KERJA TERHADAP KINERJA PEGAWAI PADA DINAS PERTANIAN KABUPATEN GAYO LUES (Basri, 2019)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy