//

PENGEMBANGAN SISTEM PEMANTAUAN PROSES BACKUP DATA TERDISTRIBUSI MENGGUNAKAN OWNCLOUD BERBASIS WEB

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Reshi Haryanzi - Personal Name
SubjectDATABASE MANAGEMENT SYSTEMS
DATA BACKUP
Bahasa Indonesia
Fakultas Program Studi Magister Teknik Elektro Universitas Syiah Kuala
Tahun Terbit 2018

Abstrak/Catatan

Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) merupakan perguruan tinggi yang menerapkan dan memanfaatkan teknologi informasi dan komunikasi (TIK) sebagai salah satu kebutuhan pokok dalam menunjang aktifitas akademika. Teknologi informasi tersebut harus dijamin tetap aman, tersedia dan berjalan perlu dilakukan proses backup secara rutin. Proses backup dilakukan unsyiah menggunakan owncloud. Setiap aktifitas dari proses backup harus dipantau supaya berjalan sesuai rencana dan targetnya. Pemantauan proses backup data dilakukan unsyiah saat ini secara manual dimana admin harus masuk satu persatu ke server melalui terminal. Semakin banyak sistem informasi dan database yang dibackup maka semakin besar waktu yang dibutuhkan untuk proses pemantauan. Supaya proses pemantauannya optimal dan efisien, maka diperlukan sebuah sistem pemantauan proses backup. Sistem pemantauan proses backup data merupakan sistem informasi dikembangkan menggunakan metode waterfall. Sistem informasi tersebut dapat memberikan informasi hasil dan besar file backup serta tersedia notifikasi berbasis email tentang status backup. Hasil pengujian sistem informasi tersebut diketahui fungsionalitas dapat berjalan dengan baik. Kata Kunci : Owncloud, pemantauan, backup, sistem informasi, waterfall, notifikasi.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

ANALISIS REPLIKASI DATABASE DARI MASTER KE SLAVE SERVER SEBAGAI ALTERNATIF BACKUP DI UPT PERPUSTAKAAN UNSYIAH (Saiful Bahri, 2015)

PERANCANGAN DAN IMPLEMENTASI SISTEM BACKUP OTOMATIS PADA SWALAYAN RETAIL. (STUDI KASUS : PANTE PIRAK) (raja mahdinar putra, 2015)

PERANCANGAN SISTEM PENGENDALIAN ENERGI LISTRIK HYBRID PADA SOLAR HOME (ikram muddin, 2016)

APLIKASI SISTEM INFORMASI PROYEK UNTUK ADMINISTRASI UMUM BERBASIS WEB (STUDI KASUS : TUGAS AKHIR PADA PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL UNSYIAH) (MIRNA RAMADHANTY, 2020)

PERANCANGAN APLIKASI SISTEM INFORMASI PROYEK BERBASIS WEB UNTUK ADMINISTRASI UMUM (STUDI KASUS : KERJA PRAKTEK PADA PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL UNSYIAH) (DIANUR TYA NOVITA, 2020)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy