//

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR SISWA GEOGRAFI DI KELAS XI-IS 2 SMA NEGERI 16 BANDA ACEHRNPENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPERNTHINK PAIR SHARE (TPS) DALAM MENINGKATKANRNHASIL BELAJAR SISWA GEOGRAFI DIRNKELAS XI-IS 2 SMA NEGERI 16RNBANDA ACEH

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Muhrimsah - Personal Name
SubjectTEACHING METHODS
LEARNING OUTCOMES
THINK PAIR SHARE (TPS) TYPE
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Tahun Terbit 2013

Abstrak/Catatan

ABSTRAK Kata Kunci: Think Pair Share, Hasil Belajar. Model pembelajaran kooperatif tipe Think Pair Share (TPS) ialah merupakan pembelajaran kooperatif dirancang untuk mempengaruhi pola interaksi siswa. Dalam pembelajaran ini siswa yang berperan aktif pada saat berlangsungnya proses pembelajaran di dalam kelas. Penelitia tindakan kelas ini bertujuan untuk mengetahui (1) Penerapam model pembelajaran think pair share dapat meningkatkan hasil belajar siswa. (2) Mengetahui aktivitas guru dan siswa selama pembelajaran. (3) Mengetahui keterampilan guru dalam mengelolah pembelajaran. (4) mengetahui respon siswa terhadap pembelajaran. Subjek penelitian ini adalah siswa kelas XI-IS 2 yang berjumlah 24 orang. Yang menjadi objek dalam penelitian ini hasil belajar dengan penerapan Model Think Pair Share pada materi memahami sumber daya alam di SMA Negeri 16 Banda Aceh. Pengumpulan data dilakukan menggunakan tes hasil belajar (evaluasi) siswa, lembar pengamatan aktivitas guru dan siswa, lembar pengamatan pengelolaan pembelajaran dan lembar respon siswa terhadap kegiatan pembelajaran. Berdasarkan hasil analisis data dapat disimpulkan sebagai berikut: (1) Persentase aktivitas guru dan siswa meningkat, akivitas guru yang dominan muncul adalah pada saat guru mempersilahkan hasil diskusi setiap pasangan secara bergiliran dan menyuruh siswa melakukan tanya jawab dan berpendapat. (2) keterampilan guru dalam mengelolah pembelajaran dengan menggunakan model Think Pair Share terjadi peningkatan, pada siklus I sebesar 2,58 dan siklus II sebesar 3,65. (3) Respon siswa terhadap kegiatan belajar bersifat menyenangkan terhadap kegiatan pembelajaran yang dilaksanakan, jelas atas bimbingan yang diberikan oleh guru dan Model Think Pair Share dapat dilaksanakan untuk pembelajaran dimasa yang akan datang. (4) Penerapan Model pembelajaran Think Pair Share dapat meningkatkan hasil belajar siswa, pada siklus I secara individual telah tuntas sebesar 62,5% dan secara klasikal sebesar 60%, sedangkan pada siklus II secara individual telah tuntas sebesar 91,5% dan secara klasikal sebesar 90%.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE DENGAN TIPE CHANGE OF PAIRS PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI KELAS XI IS DI SMA NEGERI 1 BAITUSSALAM KABUPATEN ACEH BESAR (FAHMI RIJA ARHAS, 2018)

PERBANDINGAN HASIL BELAJAR SISWA YANG MENGGUNAKAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE GROUP INVESTIGATION DENGAN THINK PAIR SHARE PADA MATA PELAJARAN GEOGRAFI DI KELAS X SMA NEGERI 1 INGIN JAYA KABUPATEN ACEH BESAR (IRNA MAULIDAR, 2016)

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE (TPS) PADA MATERI PERBANDINGAN RNDI KELAS VII SMP NEGERI 18 BANDA ACEH (LISA RAMADHANI, 2015)

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK-PAIR-SHARE (TPS) DALAM MENINGKATKAN HASIL BELAJAR PKN SISWA PADA MATERI PARTISIPASI DALAM USAHA PEMBELAAN NEGARA DI KELAS IX SMP NEGERI 2 RANTAU SELAMAT (Jamilah, 2013)

HASIL BELAJAR SISWA MELALUI PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN KOOPERATIF TIPE THINK PAIR SHARE PADA MATERI BANGUN RUANG DI KELAS IV SD NEGERI 18 BANDA ACEH (nur maulidawati, 2013)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy