//

PENGARUH PENGELUARAN PEMERINTAH PUSAT TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI INDONESIA

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Muhammad Iqbal - Personal Name
SubjectCAPITAL BUDGETS
Bahasa Indonesia
Fakultas FAKULTAS EKONOMI BISNIS UNIVERSITAS SYIAH KUALA
Tahun Terbit 2018

Abstrak/Catatan

Abstract Title : Effect of Government Expenditure on the Human Development Index in Indonesia Name : Muhammad Iqbal NIM : 1401101010018 Faculty : Economics dan Business Major : Development Economics Advistor : Talbani Farlian, S.E. M.A Concentration : PublicEconomics This study aims to determine the effect of government expenditure on the Human Development Index in Indonesia. Government expenditure in this case is capital expenditure, employee and goods. This study uses secondary data, namely the publication of BPS and the Ministry of Finance of the Republic of Indonesia. The model used is a simple regression model to avoid the occurrence of multiconversity in the classical assumption test. The data used is time series data from 2010-2016. The result is that if government expenditure is allocated to capital expenditure, employees and capital have an impact on the Human Development Index in Indonesia.This study recommends that every year government expenditures on the employee, capital and goods sectors must be increased so that the number of allocations increases so that the next year's HDI can be increased. Keywords: government expenditure, Human Development Index in Indonesia. ABSTRAK Judul : Pengaruh Pengeluaran Pemerintah Pusat terhadap Indeks Pembangunan Manusia di Indonesia Nama : Muhammad Iqbal Nim : 1401101010018 Fakultas : Ekonomi Dan Bisnis Jurusan : Ekonomi Pembangunan Dosen pembimbing : Talbani Farlian, S.E. M.A Konsentrasi : Ekonomi Publik Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pengeluaran pemerintah pusat terhadap Indeks Pembangunan manusia di Indonesia. Pengeluaran Pemerintah dalam hal ini ialah pengeluaranbarang,pegawai dan modal. Penelitian ini menggunakan data sekunder yaitu publikasi BPS dan Kementerian Keuangan Republik Indonesia. Model yang digunakan ialah model regresi sederhana untuk menghindari terjadinya multikoneritas pada uji asumsi klasik.Data yang dipakai ialah data time series dari tahun 2010-2016. Hasilnya adalah apabila pengeluaran pemerintah dialokasikan ke belanja modal,pegawai dan modal berdampak terhadap Indeks Pembangunan Manusia di Indonesia.Untuk penelitian selanjutnya yang meneliti tentang pengeluaran pemerintah terhadap Indeks Pembangunan Manusia di Indonesia dapat menambah variabel lain dalam penelitiannya agar dapat memberikan deskriktif yang komprehensif terhadap hasil penelitian mengenai Pengeluaran Pemerintah Pusat terhadap Indeks Pembangunan Manusia di Indonesia. Penelitian ini merekomendasikan bahwa setiap tahun penggeluaran pemerintah pada sektor pegawai, modal dan barang agar diperbanyak jumlah alokasinya sehingga meningkatkan IPM tahun selanjutnya. Kata Kunci: pengeluaran pemerintah, indeks pembangunan manusia.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI NEGARA MISKIN ASIA DAN AFRIKA (Nurul Vildzah, 2016)

PENGARUH BELANJA PEMERINTAH BIDANG PENDIDIKAN, KESEHATAN DAN PERLINDUNGAN SOSIAL TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI INDONESIA (ANGGA SETIAWAN, 2020)

ANALISIS PENGARUH PENANAMAN MODAL ASING DAN PENGELURAN PEMERINTAH TERHADAP IPM DAN KEMISKINAN (Hafiz Yazid Sitorus, 2014)

PENGARUH PENGELUARAN PEMERINTAH DAN PDRB PER KAPITA TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA PROVINSI ACEH (Uchti Aprilina, 2014)

PENGARUH PENGELUARAN PEMERINTAH SEKTOR PENDIDIKAN TERHADAP INDEKS PEMBANGUNAN MANUSIA DI KABUPATEN ACEH SELATAN (HANAFI, 2019)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy