//

PENGARUH PEMBERIAN EKSTRAK METANOL BUNGA FLAMBOYAN (DELONIX REGIA (BOJER EX HOOK.) RAF.) TERHADAP HISTOPATOLOGI CEREBRUM TIKUS (RATTUS NOVERGICUS) DIABETES SETELAH DIINDUKSI ALOKSAN

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Yudi Gebri Foenna - Personal Name
SubjectPATHOLOGY OF ANIMALS
Bahasa Indonesia
Fakultas FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM UNIVERSITAS SYIAH KUALA
Tahun Terbit 2018

Abstrak/Catatan

ABSTRAK Diabetes melitus merupakan keadaan hiperglikemia kronik yang dapat mengakibatkan kerusakan sel neuron dan neuroglia pada cerebrum otak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian ekstrak metanol bunga flamboyan (Delonix regia (Bojer ex Hook.) Raf.) sebagai antidiabetik terhadap struktur histopatologi cerebrum tikus (Rattus novergicus) setelah diinduksi aloksan. Penelitian ini menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) yang terdiri dari 6 perlakuan dan 4 ulangan. Semua tikus perlakuan diberikan aloksan sebanyak 150 mg/kg BB kecuali perlakuan kontrol normal. Selanjutnya perlakuan hewan uji hiperglikemik diberikan perlakuan akuades (kontrol negatif), Glibenklamid 0,45 mg/kg BB (kontrol positif) dan perlakuan dosis bertingkat ekstrak metanol bunga D. Regia yaitu 100 mg/kg BB (P1), 200 mg/kg BB (P2) dan 400 mg/kg BB (P3). Parameter yang diamati adalah proporsi degenerasi dan nekrosis sel piramid dan neuroglia. Data penelitian dianalisis menggunakan ANAVA dan dilanjutkan dengan uji jarak berganda Duncan. Hasil penelitian menunjukkan pemberian ekstrak metanol bunga D. regia berpengaruh nyata (p

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

POTENSI ANTIDIABETIK EKSTRAK METANOL BUNGA FLAMBOYAN (DELONIX REGIA (BOJER EX HOOK.) RAF.) TERHADAP HISTOPATOLOGI PANKREAS TIKUS (RATTUS NOVERGICUS) YANG DIINDUKSI ALOKSAN (USWATUN HASANAH, 2017)

EFEK PEMBERIAN EKSTRAK METANOL BUNGA FLAMBOYAN (DELONIX REGIA (BOJER EX HOOK.) RAF.) TERHADAP GAMBARAN HISTOLOGIS GINJAL TIKUS DIABETES YANG DIINDUKSI ALOKSAN (Marbawi, 2018)

POTENSI ANTIDIABETIK EKSTRAK METANOL BUNGA FLAMBOYAN (DELONIX REGIA (HOOK.) RAF.) TERHADAP KADAR GLUKOSA DARAH DAN GLIKOGEN TIKUS YANG DIINDUKSI ALOKSAN (RIZKY FITRIANA, 2017)

PENGUJIAN EKSTRAK ETANOL BUNGA FLAMBOYAN DELONIX REGIA (BOJ. EX HOOK.) RAF. TERHADAP PROLIFERASI DAN DIFERENSIASI SEL PUNCA MESENKIMAL SUMSUM TULANG MENCIT (MUS MUSCULUS) (Irma Suryani, 2015)

AKTIVITAS SUPEROXYDE DISMUTASE (SOD) DAN KUALITAS SPERMATOZOA TIKUS PUTIH (RATTUS NOVERGICUS) WISTAR DIABETES SETELAH PEMBERIAN EKSTRAK KULIT BUAH DELIMA MERAH (PUNICA GRANATUM L.) (INTAN FITRI APRILA, 2018)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy