//

ANALISIS KETIMPANGAN VARIABEL EKONOMI ACEH TERHADAP INDONESIA

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Teuku Kudratul Amal Husfa - Personal Name
SubjectGROSS DOMESTIC PRODUCT
ECONOMIC GROWTH
Bahasa Indonesia
Fakultas Program Doktor Ilmu Ekonomi Universitas Syiah Kuala
Tahun Terbit 2017

Abstrak/Catatan

ABSTRACT This study aims to analyze the inequality the variables of macroeconomic of Aceh to Indonesia The intended macroeconomic variables are composed of economic growth, exports, imports, domestic investment (PMDN). human development index and unemployment rate. The data used is annual data during 2010-2015 which is then interpolated into quarter daia The inequality of macroeconomic variables using Williamson index and the data analyzed by using Autoregressive Distributed Lag (AR.DL) The study found that the inequality of Aceh economic variables to Indonesia is relatively different from each other. The most significant inequality is exports, domestic investment, imports and inequality of economic growth The smallest inequality is rhe imbaiance of human development index iHDi). The imbalance of economic growth is influenced by economic growth itself, security conditions and inflation. Export imbalances are influenced by the exports themselves, security conditions, inflation and human capital investment. The imbalance of imports of Aceh is influenced by imports themselves, security and inflation conditions, the Inequality of PMD\ is affected hv PYtDN itself security conditions infrastructure investment, human resources investment and banking credit. Furthermore, the inequality of HD1 is influenced by HDI itself, security conditions, inflation, infrasttuctuie investment, human icsouices investment and banking credit channeling. Finally, unemployment imbalances are affected by unemployment imbalances themselves, security conditions, inflation, infrastructure investment, human resource investment and banking credit channeling. The conclusion that can be drawn from this research is the imbalance of macroeconomic variable of Aceh to Indonesia influenced by government expenditure such as infrastructure investment and human resource investment, inflation and banking credit distribution and security condition as a non-economic factor Therefore it is better for the local government to tiy to allocate the regional budget as best as possible to reduce the imbaiance of macroeconomic variable of Aceh to Indonesia. Also, the control of inflation and the allocation of bank credit to the productive sectors are also considered necessary to have a positive impact on improving the imbalance of these variables. Finally, the improvement of more conducive security conditions such as reducing crime rates should also be made to support the investment climate in Aceh. Keywords: Economic Growth. Export, import, domestic investment, human development index, the unemployment rate ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis ketimpangan variabel ekonom makro Aceh terhadap Indonesia. Variabel ekonomi makro yang dimaksudkan terdiri dari pertumbuhan ekonomi, ekspor, impor, penanaman modal dalam negeri (PMDN), indek pembangunan manusia dan tingkat pengangguran. Data yang digunakan adalah data tahunan selama periode tahun 2010-2015 yang kemudian diinterpolasi menjadi data kuartal. Ketimpangan variabel ekonomi makro menggunakan indek Williamson, dan selanjutnya data dianalisis dengan menggunakan Autoregressive Distributed Lag (ARDL). Penelitian menemukan bahwa ketimpangan variabel ekonomi Aceh terhadap Indonesia relatif berbeda satu sama lain. Ketimpangan paling besar terjadi pada ekspor, PMDN, impor dan ketimpangan pertumbuhan ekonomi. Sebaliknya ketimpangan paling kecil adalah ketimpangan IPM. Ketimpangan pertumbuhan ekonomi dipengaruhi oleh pertumbuhan ekonomi itu sendiri, kondisi keamanan dan inflasi. Ketimpangan ekspor dipengaruhi oleh ekspor itu sendiri, kondisi keamanan, inflasi dan investasi SDM, Ketimpangan impor Aceh dipengaruhi oleh impor itu sendiri, kondisi keamanan dan inflasi, Ketimpangan PMDN dipengaruhi oleh PMDN itu sendiri, kondisi keamanan, investasi infrastruktur, investasi SDM dan penyaluran kredit perbankan. Selanjutnya ketimpangan IPM dipengaruhi oleh IPM itu sendiri, kondisi keamanan, inflasi, investasi infrastruktur, investasi SDM dan penyaluran kredit perbankan. Terakhir ketimpangan pengangguran dipengaruhi oleh ketimpangan pengangguran itu sendiri, kondisi keamanan, inflasi, investasi infrastruktur, investasi SDM dan penyaluran kredit perbankan. Kesimpulan yang dapat diambil dari penelitian ini adalah ketimpangan variabel ekonomi makro Aceh terhadap Indonesia dipengaruhi belanja pemerintah seperti investasi infrastruktur dan investasi SDM, inflasi dan penyaluran kredit perbankan dan kondisi keamanan sebagai faktor non ekonomi. Karena itu sebaiknya pemerintah dareah berupaya mengalokasikan anggaran daerah sebaik mungkin guna mengurangi ketimpangan variabel ekonomi makro Aceh terhadap Indonesia. Selain itu pengendalian inflasi dan pengalokasian kredit perbankan ke sektor-sektor produktif juga dinilai perlu agar memberikan dampak positif terhadap perbaikan ketimpangan variabel-variabel tersebut. Terakhir, perbaikan kondisi keamanan yang lebih kondusif berupa penurunan tingkat kriminalitas juga harus dapat dilakukan guna mendukung iklim investasi di Aceh.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH PEMBENTUKAN MODAL KOTOR (GROSS CAPITAL FORMATION), KEBEBASAN EKONOMI DAN KEBEBASAN POLITIK TERHADAP PRODUK DOMESTIK BRUTO : ANALISIS ANTAR NEGARA (Danny Pratomo, 2014)

PERTUMBUHAN EKONOMI DAN KEMISKINAN DI WILAYAH SUMATERA (MAULIZAR SARI, 2020)

PENGARUH URBANISASI, PENDIDIKAN DAN PENDAPATAN TERHADAP PRODUK DOMESTIK REGIONAL BRUTO (PDRB) DI KOTA BANDA ACEH (M Zawir Ghivary, 2020)

ANALISIS KETIMPANGAN VARIABEL EKONOMI ACEH TERHADAP INDONESIA (Teuku Kudratul Amal Husfa, 2018)

ANALISIS PERKEMBANGAN TRANSPORTASI UDARA TERHADAP PERTUMBUHAN EKONOMI NEGARA-NEGARA ASEAN (RIZKY ANANDA, 2018)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy