//

EFEK PEMBERIAN PAKAN FERMENTASI ASAL JAGUNG GILING, CANGKANG KEPITING DAN KULIT UDANG TERHADAP RESPON PRODUKSI PUYUH (COTURNIX COTURNIX JAPONICA)

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Ella Raiba Vina - Personal Name
SubjectFEEDS
EGG PRODUCTION
Bahasa Indonesia
Fakultas FAKULTAS KEDOKTERAN HEWAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA
Tahun Terbit 2018

Abstrak/Catatan

EFEK PEMBERIAN PAKAN FERMENTASI ASAL JAGUNG GILING, CANGKANG KEPITING DAN KULIT UDANG TERHADAP RESPON PRODUKSI PUYUH (Coturnix coturnix japonica) ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh pemberian dari tepung cangkang kepiting dan kulit udang dalam pakan fermentasi jagung giling terhadap respon produksi telur puyuh. Sampel yang digunakan pada penelitian ini adalah puyuh betina yang sudah berumur 1 bulan sebanyak 80 ekor. Rancangan yang digunakan adalah Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan dan 4 kali ulangan, masing-masing ulangan terdiri dari 5 ekor. Perlakuan P0 (pakan komersial 100% murni), P1 (pakan komersial 90% + pakan fermentasi 10%), P2 ( pakan komersial 85% + pakan fermentasi 15%) dan P3 ( pakan komersial 80% + pakan fermentasi 20%). Pemberian pakan fermentasi jagung giling, cangkang kepiting dan kulit udang dalam konsumsi pakan puyuh tidak berpengaruh nyata terhadap produksi telur puyuh dan pertambahan bobot badan puyuh. Namun demikian, penelitian ini dapat mempengaruhi bahan pakan puyuh pada fermentasi dan dapat menggantikan pakan komersial tanpa mempengaruhi pertumbuhan puyuh.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH PEMBERIAN PAKAN FERMENTASI JAGUNG GILING, CANGKANG KEPITING DAN KULIT UDANG TERHADAP KUALITAS TELUR PUYUH (COTURNIX COTURNIX JAPONICA) (NONA SARTIKA, 2018)

EFEKTIFITAS PAKAN FERMENTASI ASAL JAGUNG GILING, CANGKANG KEPITING, DAN KULIT UDANG TERHADAP DAYA TETAS TELUR PUYUH (CORTUNIX-CORTUNIX JAPONICA) (Muhammad Rifqi Djuandika, 2018)

EFEK PEMBERIAN PAKAN FERMENTASI DEDAK JAGUNG, CANGKANG UDANG DAN KEPITING TERHADAP KADAR KOLESTEROL PADA DAGING DADA PUYUH (COTURNIX COTURNIX JAPONICA) JANTAN (Nurul Savira, 2018)

PENGARUH PERSILANGAN PUYUH HYBRID DENGAN PUYUH JEPANG (COTURNIX CORTUNIX JAPONICA) TERHADAP PRODUKSI TELUR (Jainuddin Ali, 2019)

RESPON PERTUMBUHAN, KONSUMSI PAKAN DAN UMUR DEWASA KELAMIN HASIL PERKAWINAN SILANG PUYUH HYBRID DENGAN COTURNIX COTURNIX JAPONICA (Yuyun Fahrina, 2018)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy