//

EVALUASI FRAKSI SERAT KASAR KULIT KOPI YANG DIFERMENTASI MENGGUNAKAN SUMBER INOKULAN KOMERSIL BERBEDA

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Harianto Arbi - Personal Name
SubjectENERGY ENGINEERING
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Pertanian Universitas Syiah Kuala
Tahun Terbit 2017

Abstrak/Catatan

Abstrak. Suatu penelitian tentang fraksi serat kulit kopi untuk pakan ternak ruminansia. Penelitian ini dilaksanakan di Laboratorium Ilmu Nutrisi dan Teknologi Pakan Pogram Studi Peternakan, Fakultas Pertanian, Universitas Syiah Kuala, Darussalam, Banda Aceh untuk proses fermentasi pakan dan pengujian kadar serat kasar, kemudian dilanjutkan dengan pengiriman sampel penelitian ke Balai Pengujian Mutu dan Sertifikasi Pakan (BPMSP) Bekasi untuk pengujian kadar NDF dan ADF, penelitian ini berlangsung dari bulan Juni 2017 sampai bulan Juli 2017. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengevaluasi kadar serat kasar, kadar NDF, dan kadar ADF kulit kopi yang difermentasi menggunakan sumber inokulan komersil berbeda. Rancangan yang digunakan pada penelitian ini adalah rancangan acak lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan dan 4 ulangan, dimana P0 (kontrol), P1 (Kulit kopi+SBP), P2 (kulit kopi+EM4), P3 (kulit kopi+probion). Masing-masing perlakuan kecuali P0 ditambah inokulan sebanyak 1%, molases 3%, urea 0,1%, dan tepung sagu 3%. Parameter yang diukur pada penelitian ini adalah kandungan serat kasar, kandungan NDF, dan Kandungan ADF. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan inokulan yang berbeda pada fermentasi kulit kopi belum mampu menurunkan kadar NDF dan ADF secara nyata (P>0,05), namun berpengaruh nyata (P

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

ANALISIS KANDUNGAN NUTRISI KULIT KOPI ( COFFEA SP ) YANG DIFERMENTASI DENGAN BERBAGAI BAHAN INOKULAN (Hendra Suratno, 2019)

KAJIAN KANDUNGAN NUTRISI KULIT KOPI (COFFEA SP) YANG DIFERMENTASI DENGAN BAHAN FERMENTASI KOMERSIL PADA LEVEL BERBEDA (Wanni Ranto Sembiring, 2018)

ANALISA KECERNAAN IN VITRO FERMENTASI KULIT KOPI (COFFEA SP) MENGGUNAKAN PRODUK INOKULAN YANG BERBEDA (Iqlima, 2018)

KAJIAN PEMBUATAN NATA DE COFFEE DARI LIMBAH KULIT BUAH KOPI (COFFEA SP) DENGAN OPTIMASI KONSENTRASI GULA DAN LAMA TUNDA KULIT BUAH KOPI (adhinda dwi muthia s, 2013)

EVALUASI KUALITAS KULIT KACANG TANAH (ARACHIS HYPOGEAE) YANG DIAMONIASI-FERMENTASI DENGAN MENGGUNAKAN BERBAGAI PRODUK INOKULAN SEBAGAI PAKAN TERNAK RUMINANSIA (Asri Satria, 2018)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy