//

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERMINTAAN KURMA KEMASAN MEREK HUMAIRA ANGGUR DI KOTA BANDA ACEH

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Rana Yuspita - Personal Name
SubjectMARKETING
AGRICULTURE - ECONOMIC ASPECTS
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Pertanian Universitas Syiah Kuala
Tahun Terbit 2017

Abstrak/Catatan

Abstrak-Permintaan adalah jumlah barang dan jasa yang akan dibeli konsumen pada periode waktu dan keadaan tertentu.Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis trend permintaan kurma kemasan merek HumairaAnggur di Kota Banda Acehdan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhipermintaan kurma kemasan merek HumairaAnggur di Kota Banda Aceh. Penentuan lokasi penelitiandilakukan secara purposive, pengambilan sampel penelitian ini dilakukan secaraaccidental, dengan jumlah sampel sebanyak 35.Data yang digunakanadalah data primer dari konsumen di7lokasi penelitianmelalui wawancaralangsung dengan menggunakankuesioner dan data sekunder dari PT. Humaira Trading.Penelitian ini menggunakan analisis trend dananalisis regresi linear berganda. Hasil analisis trendmenunjukkan trend positif, dengan peningkatan sebesar 1,9 ton per tahundanfaktor-faktor yang mempengaruhipermintaan kurma kemasan HumairaAnggursecara signifikan adalah pendapatan konsumen, puasa sunnah, dan bulan ramadhan, sedangkan variabel yang tidak berpengaruh adalah harga buah kurma kemasan Humaira Anggur, harga buah kurma curah, dan gaya hidup. Kata kunci: Permintaan, Kurma, Kurma Kemasan Humaira Anggur, Trend.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH KEMASAN, MEREK DAN HARGA TERHADAP PREFERENSI KONSUMEN BUBUK KOPI DI KECAMATAN SYIAH KUALA KOTA BANDA ACEH (chamelia, 2014)

PENGARUH BRAND TRUST TERHADAP BEHAVIORAL LOYALTY DENGAN BRAND AFFECT DAN ATTITUDINAL LOYALTY SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PADA KONSUMEN SEPATU OLAHRAGA MEREK NIKE DI KOTA BANDA ACEH (yudi fajarna, 2013)

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU KONSUMEN DALAM PEMBELIAN MINYAK GORENG CURAH DAN MINYAK GORENG KEMASAN ( STUDI KASUS PASAR PEUNAYONG KOTA BANDA ACEH) (Farah Zakia, 2017)

PENGARUH PERHATIAN LABEL KEMASAN PANGAN TERHADAP KEPUTUSAN MAHASISWA DALAM MEMBELI MAKANAN RINGAN DI KOTA BANDA ACEH (Muhammad Birri, 2014)

PENGARUH DIVERSIFIKASI PRODUK, KEMASAN DAN MEREK TERHADAP KEPUASAN PELANGGAN SERTA DAMPAKNYA PADA PEMBELIAN BERULANG PRODUK MAKANAN RINGAN DI KABUPATEN NAGAN RAYA (CUT RAUZATUL ILMI, 2015)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy