//

PENGARUH PEMBERIAN RABAL (RAGI DAN BAKTERI ASAM LAKTAT) BUAHPADA KONSENTRASI YANG BERBEDA TERHADAP PERTUMBUHAN DAN KELANGSUNGAN HIDUP BENIH UDANG WINDU (PENAEUSMONODON)

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang IRMA SYAHFITRI - Personal Name
SubjectLOBSTER
Bahasa Indonesia
Fakultas FAKULTAS KELAUTAN DAN PERIKANAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA
Tahun Terbit 2017

Abstrak/Catatan

ABSTRAK Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui konsentrasi RABAL buah yang tepat pada media pemeliharaan benih udang windu dengan melihat pengaruhnya terhadap pertumbuhan dan kelangsungan hidup udang windu.Penelitian ini dilakukan diBalai Perikanan Budidaya Air Payau, Ujung BateeKab.AcehBesar. Setiap wadah pemeliharaandiisi air sebanyak 120 L bersalinitas 30 ppt. Lalu setiap wadah diisi benih dengan padat tebar 1 ind/L. RABAL buah hasil diberikan sekali sehari dengan konsentrasi yaitu (A) 0 ppm , (B) 50 ppm,(C) 100 ppm, (D) 150 ppm . Rancangan penelitian menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL) dengan 4 perlakuan dan 4 pengulangan. Berdasarkan hasil Uji ANOVA diperoleh nilai terbaik pada perlakuanD (150 ppm) dengan nilai pertambahan bobot 0,138 g ± 0,005, pertambahan panjang 3,30 cm ± 0,172, laju pertumbuhan spesifik 15,44± 0,01, kelangsungan hidup 95,82±03,97 dan rasio konversi pakan 1,284±0,762. Hasil penelitian menunjukkan bahwa pemberian RABAL buah fermentasi spontan pada media pemeliharaan berpengaruh nyata (P0,05) terhadap parameter kualitas air. Kualitas air yang diperoleh masih dalam kisaran yang layak untuk kehidupan benih udang windu. Kata kunci: Udang windu (Penaeus monodon), RABAL, pertumbuhan dan kelangsungan hidup.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH PEMBERIAN PROBIOTIK (RABAL) PADA APLIKASI DI AIR DENGAN DOSIS BERBEDA TERHADAP KELANGSUNGAN HIDUP, KONVERSI PAKAN DAN PERTUMBUHAN UDANG GALAH (MACROBRACHIUM ROSENBERGII) (Ayu Lestari Dachi, 2019)

PENAMBAHAN TEPUNG CANGKANG TELUR PADA PAKAN UNTUK MENINGKATKAN PERTUMBUHAN DAN KELANGSUNGAN HIDUP BENIH UDANG WINDU (PENAEUS MONODON) (ISRA SAFRIANI, 2018)

PENGARUH PEMBERIAN PROBIOTIK DENGAN KONSENTRASI BERBEDA TERHADAP PERTUMBUHAN, RASIO PAKAN DAN STRUKTUR MIKROSKOPIS SEL USUS BENIH UDANG WINDU (PENAEUS MONODON FAB.) (Nadhira Alamanda, 2020)

PENGARUH ARANG AKTIF DAN JERAMI TERHADAP KUALITAS AIR PADA PEMELIHARAAN POST LARVA UDANG WINDU (PENAEUS MONODON) (CUT KHAIRUN NISA, 2016)

EFEK PEMBERIAN PROBIOTIK RAGI DAN BAKTERI ASAM LAKTAT (RABAL) TERHADAP JUMLAH VIBRIO SPP. PADA AIR PEMELIHARAAN POST LARVA UDANG WINDU (PENAEUS MONODON) (THE EFFECT OF PROBIOTIC YEAST AND LACTIC ACID BACTERIA ADMINISTRATION ON TOTAL VIBRIO SPP. IN REARING WATER OF POST LARVAE TIGER SHRIMP (PENAEUS MONODON)) (BOBBY KANA ANDISTA, 2020)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy