//

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASEDLEARNING (PJBL) TERHADAP PENINGKATAN HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA PADA MATERI KEANEKARAGAMAN HAYATI DI SMA NEGERI 1 PEUKAN BADA KABUPATEN ACEH BESAR

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Maulizar - Personal Name
SubjectTEACHING METHODS
STUDY METHODS
BIOLOGY
Bahasa Indonesia
Fakultas Program Studi Magister Pendidikan Biologi Universitas Syiah Kuala
Tahun Terbit 2017

Abstrak/Catatan

Maulizar. 2017. The use of Project Based Learning ABSTRACT The study aims to find out the results of learning, skills enhancement process of science students, the learning outcomes and the relationship with the science process skills through Project Based Learning model on the material of biological diversity in high school 1 Peukan Bada. The research was carried out in 14 August until 7 September 2016. The method used is a method of quasi experimental with the design of the pretest-posttest control group design. The population in this research is the whole students of grade XMIA SMA 1 Peukan Bada amounted to 83 students with two sample classes, namely class XMIA2 as an experimental class of 20 students and the class XMIA3 as the control class of 20 students. The instrument of the research uses test and observation sheets. Analysis of test data using independent sample t-test with the help of SPSS 20.0 for windows in significant extent 0.05 for difference results learning in the class control and experiments. Science process skills are analyzed with the percentage, the relationship of the learning outcomes and science process skills using the correlation formula. The results showed that hit. 9,362 > t 2.021) 4.947 ˃ t tabel tab. 2.021 with significant degrees of 0.05. Conclusions in this study are learning with the use of the model Project Based Learning on the material of biodiversity can improve student learning outcomes, science process skills of the average is very good and the existence of a connection between the science process skills with the results of student learning in SMA N 1 Peukan Bada, Aceh Besar Regency. Keywords : Model Project Based Learning, Learning Outcomes, Science Process Skills, Biodiversity hitung Maulizar. 2017. Penggunaan Model Project Based Learning ABSTRAK Penelitan ini bertujuan untuk mengetahui peningkatan hasil belajar, keterampilan proses sains siswa, dan hubungan hasil belajar dengan keterampilan proses sains melalui model Project Based Learning pada materi keanekaragaman hayati di SMA N 1 Peukan Bada. Penelitian ini dilakukan pada tanggal 14 Agustus sampai 7 September 2016. Metode yang digunakan adalah metode quasi eksperimental dengan rancangan pretest-posttest control group design. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh siswa kelas XMIA SMA 1 Peukan Bada berjumlah 83 siswa dengan dua kelas sampel yaitu kelas XMIA sebagai kelas eksperimen yang berjumlah 20 siswa dan kelas XMIA 3 2 sebagai kelas kontrol yang berjumlah 20 siswa. Instrumen penelitian ini menggunakan tes dan lembar observasi keterampilan proses sains. Analisis data menggunakan uji independent sample t-test dengan bantuan SPSS 20.0 for windows pada taraf signifikan 0,05 untuk perbedaan hasil belajar di kelas kontrol dan kelas eksperimen. Keterampilan proses sains dianalisis dengan persentasi, hubungan hasil belajar dan keterampilan proses sains menggunakan rumus korelasi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa hit. 9,362 > t 2,021 hitung tab. 4,947 ˃ t 2,021 dengan taraf signifikan 0,05. Kesimpulan dalam penelitian ini adalah pembelajaran dengan menggunakan model Project Based Learning pada materi keanekaragaman hayati dapat meningkatkan hasil belajar siswa, keterampilan proses sains rata-rata sangat baik dan adanya hubungan antara keterampilan proses sains dengan hasil belajar siswa di SMA N 1 Peukan Bada, Kabupaten Aceh Besar. tabel Kata Kunci: Model Project Based Learning, Hasil Belajar, Keterampilan Proses Sains, Keanekaragaman Hayati.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PEMBELAJARAN INKUIRI BERBASIS PRAKTIKUM PADA KONSEP KEANEKARAGAMAN HAYATI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA DI SMA NEGERI 11 BANDA ACEH (Kamalliansyah Walil, 2019)

PENERAPAN MODEL PEMBELAJARAN INKUIRI TERBIMBING BERBASIS PRAKTIKUM PADA MATERI SISTEM EKSKRESI UNTUK MENINGKATKAN HASIL BELAJAR KOGNITIF DAN KETERAMPILAN PROSES SAINS SISWA SMA NEGERI 1 INDRAPURI ACEH BESAR (Nafisah Hanim, 2015)

PENGGUNAAN MODEL PEMBELAJARAN PROJECT BASED LEARNING (PJBL) DIPADU PERMAINAN ULAR TANGGA UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS DAN HASIL BELAJAR PESERTA DIDIK PADA MATERI DUNIA TUMBUHAN DI MAN KOTA BANDA ACEH (MULYANI, 2018)

PENERAPAN MODEL PROJECT BASED LEARNING (PJBL) PADA MATERI LARUTAN ELEKTROLIT DAN NONELEKTROLIT DI KELAS X SMA NEGERI 1 PEUKAN BADA (Nanda Silvia Mutia, 2015)

PENERAPAN EKSPLORATORY DISCOVERY UNTUK MENINGKATKAN KETERAMPILAN PROSES SAINS DAN HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI KEANEKARAGAMAN HAYATI DI MAN 1 ACEH SELATAN (Nurul Fitriana, 2017)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy