//

EFEKTIVITAS IKLAN RADIO BERBAHASA ACEH TERHADAP MINAT BELI KONSUMEN (STUDI PADA RADIO MEGAH FM KOTA BANDA ACEH)

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Mulkan Nazir - Personal Name
SubjectCUSTUMER SERVICES - MARKETING MANAGEMENT
STORES - MANAGEMENT
Bahasa Indonesia
Fakultas FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS SYIAH KUALA
Tahun Terbit 2017

Abstrak/Catatan

ABSTRAK Penelitian ini berjudul “Efektivitas Iklan Radio Berbahasa Aceh Terhadap Minat Beli Konsumen (Studi Pada Radio Megah Fm Kota Banda Aceh)”. penelitian yang bertujuan untuk mengetahui Efektivitas Iklan Radio Berbahasa Aceh (variabel X) terhadap minat beli konsumen (variable Y). Metode penelitian yang digunakan adalah pendekatan kuantitatif dengan metode eksplanasi, populasi pada penelitian ini adalah seluruh pendengar radio Megah FM Banda Aceh. Dan setelah menggunakan rumus Djarwanto dan Subagyo dengan presisi 10% dari jumlah populasi, maka besarnya sampel yang diambil adalah sebanyak 100 responden. Teori yang digunakan dalam penelitian ini adalah Teori Aliran Informasi, yang menjelaskan bagaimana informasi perpindahan dari media atau komunikator kepada khalayak untuk mendapatkan efek tertentu yang dikehendaki. Data primer dalam penelitian ini diperoleh dari kuesioner yang skala pengukuran menggunakan skala likert dan diolah secara statistik dengan program SPSS versi 17.0 yaitu uji validitas dan reabilitas, uji hipotesis, uji regresi sederhana serta menjelaskan kuesioner eksplanasi. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa hasil pengujian hipotesis diperoleh nilai t hitung adalah 4,787 dan nilai ttabel pada 0,05 pada uji 2 sisi diketahui 1,984. Berdasarkan kriteria uji hipotesis yaitu jika t hitung lebih besar ttabel (4,787 > 1,984) Maka Ha diterima. Artinya iklan berbahasa Aceh terdapat pengaruh signifikan dan positif terhadap minat beli konsumen studi pada radio Megah FM kota Banda Aceh. Kata Kunci :Iklan Berbahasa Aceh, Minat Beli Konsumen, Radio Megah FM.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

CAMPUR KODE DAN ALIH KODE DALAM IKLAN BERBAHASA ACEH PADA SIARAN RADIO DI BANDA ACEH (Asmaita, 2013)

PERSEPSI MASYARAKAT TERHADAP PENGGUNAAN BAHASA ACEH DALAM IKLAN KOMERSIAL DI RADIO MEUGAH FM DAN HUBUNGANNYA DENGAN MINAT BELI KONSUMEN (STUDI TERHADAP MASYARAKAT GAMPONG MERDUATI KECAMATAN KUTARAJA KOTA BANDA ACEH) (Muhammad Iqbal, 2017)

ANALISIS TINDAK TUTUR DALAM IKLAN RADIO MEUGAH 95.3 FM BANDA ACEH (IRAHUL AFDAR, 2015)

PERAN RADIO MEGAH FM 95.30 MHZ DALAM MEMPOPULERKAN LAGU-LAGU ACEH MELALUI PROGRAM SIARAN HARIAN MUSIK ACEH (Deddy Satria, 2016)

EFEKTIVITAS STRATEGI KOMUNIKASI PEMASARAN RADIO THREE FM ACEH DALAM MENARIK MINAT PENGIKLAN DI BANDA ACEH (Bayu Al Aqshar, 2020)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy