//

PENGARUH BRAND AWARENESS DAN CORPORATE IMAGE TERHADAP COSTUMER PURCHASE INTENTION AIR MINERAL AQUA DI KOTA BANDA ACEH

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Hikmatiar - Personal Name
SubjectCUSTOMER SERVICES - MARKETING MANAGEMENT
Bahasa Indonesia
Fakultas FAKULTAS EKONOMI BISNIS UNIVERSITAS SYIAH KUALA
Tahun Terbit 2017

Abstrak/Catatan

Tujuan penelitian adalah untuk mengetahui menganalisis Pengaruh brand awareness dan corporate image secara simultan terhadap costumer purchase intention air mineral Aqua, Pengaruh brand awareness berpengaruh terhadap costumer purchase intention air mineral Aqua dan Pengaruh corporate image berpengaruh terhadap costumer purchase intention air mineral Aqua. Penelitian ini dilakukan di Kota Banda Aceh. Objek penelitian adalah brand awareness dan corporate image terhadap intensi pembelian konsumen (costumer purchase intention) air mineral Aqua. Responden dalam penelitian ini sebanyak 141 orang dengan peralatan analisis data regresi linier berganda. Hasil penelitian membuktikan bahwa brand awareness dan corporate image secara simultan berpengaruh terhadap customer purchase intention air mineral Aqua, Semakin tinggi intensitas brand awareness dan Corporate image maka semakin tinggi kecenderungan konsumen untuk membeli air mineral Aqua. Kemudian hasil penelitian juga membuktikan bahwa Brand awareness berpengaruh terhadap customer purchase intention air mineral Aqua. Semakin tinggi brand awareness Aqua semakin tinggi pula kecenderungan konsumen untuk membeli air mineral Aqua dan hasil penelitian juga membuktikan bahwa Corporate image berpengaruh terhadap customer purchase intention air mineral Aqua. Semakin coporate image PT Aqua dikalangan konsumennya semakin tinggi intensitas pembelian konsumen (customer purchase intention) air mineral tersebut. Kata Kunci: Brand Awareness, Corporate Image dan Customer Purchase Intention

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH SOCIAL NETWORK MARKETING TERHADAP CUSTOMER PURCHASE INTENTION YANG DIMEDIASI OLEH CUSTOMER ENGAGEMENT PADA BRAND DIAN PELANGI DI BANDA ACEH (HAJRINA ULFAH, 2018)

PENGARUH BRAND ORIGIN, BRAND CREDIBILITY, SELF-IMAGE CONGRUENCE TERHADAP PURCHASE INTENTION DENGAN BRAND KNOWLEDGE SEBAGAI PEMODERASI PADA SMARTPHONE SAMSUNG ANDROID DI BANDA ACEH (Putri Utami, 2017)

PENGARUH AIRLINE IMAGE DAN WORD OF MOUTH TERHADAP PURCHASE INTENTION PADA PENGGUNA MASKAPAI PENERBANGAN LION AIR KOTA BANDA ACEH (FARAH MUTIA SARI NASUTION, 2019)

PENGARUH CELEBRITY ENDORSER TERHADAP PURCHASE INTENTION MELALUI BRAND CREDIBILITY (KASUS PADA SEPEDA MOTOR YAMAHA NMAX DI KOTA BANDA ACEH) (Said Luthfi Alatas, 2018)

PENGARUH CITRA MEREK, KUALITAS PRODUK, DAN PROMOSI TERHADAP KEPUASAN KONSUMEN PRODUK ROTIBOY DI KOTA BANDA ACEH (Istiqarah Isa Putri, 2017)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy