//

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN PEDAGANG KERIPIK DI KECAMATAN LEMBAH SEULAWAH KABUPATEN ACEH BESAR

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang MUHAMMAD IAN KURNIAWAN - Personal Name
SubjectINCOME
TRADER
CHIPS
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Ekonomi
Tahun Terbit 2013

Abstrak/Catatan

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui faktor-faktor yang mempengaruhi pendapatan pedagang keripik di Kecamatan Lembah Seulawah Kabupaten Aceh Besar, dimana variabel bebasnya terdiri dari variabel Modal, Volume Penjualan dan Curahan Jam Kerja. Lokasi penelitian dilakukan di Kecamatan Lembah Seulawah Kabupaten Aceh Besar tahun 2013. Data yang digunakan adalah data primer dengan metode wawancara menanyakan langsung daftar pertanyaan (kuisioner) kepada 55 responden pedagang keripik yang terdapat di Desa Suka Damai dan Desa Suka Mulia. Pendekatan Model yang digunakan dalam penelitian ini yaitu model regresi linear berganda dengan ordinary least square (OLS). Hasil penelitian diolah dengan menggunakan SPSS versi.21 menunjukkan bahwa faktor modal dan volume penjualan berpengaruh positif dan signifikan terhadap pendapatan sedangkan faktor curahan jam kerja berpengaruh negatif tetapi tidak signifikan terhadap pendapatan. Sedangkan secara simultan variabel modal, volume penjualan dan curahan jam kerja mempengaruhi pendapatan. Berdasarkan hasil penelitian diharapkan pedagang mampu meningkatkan pendapatan khususnya pada faktor modal dan volume penjualan.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

KONTRIBUSI PENDAPATAN PRODUK UBI KAYU OLAHAN TERHADAP PENDAPATAN RUMAH TANGGA DI DESA SAREE KECAMATAN LEMBAH SEULAWAH KABUPATEN ACEH BESAR (athaillah, 2014)

ANALISIS PENDAPATAN PEDAGANG KERIPIK PISANG DI KABUPATEN BIREUEN (OKI HERAWAN, 2014)

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR PRODUKSI DAN PENDAPATAN USAHATANI KACANG TANAH (ARACHIS HYPOGEAE L) DI KECAMATAN LEMBAH SEULAWAH KABUPATEN ACEH BESAR (Riska Amalia, 2015)

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PENDAPATAN USAHATANI PISANG BARANGAN DI KECAMATAN LEMBAH SEULAWAH KABUPATEN ACEH BESAR (Asra, 2014)

PENGARUH UPAH, MODAL, BAHAN BAKU DAN TENAGA KERJA TERHADAP PRODUKSI INDUSTRI KERIPIK DI DESA SAREE LEMBAH SEULAWAH ACEH BESAR (AFRIANSYAH, 2019)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy