//

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI FISCAL STRESS PADA KABUPATEN/KOTA DI INDONESIA

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Aulia Arif - Personal Name

Abstrak/Catatan

ABSTRACT This study examines of the factors that affect the fiscal stress on the regency/municipality in Indonesia. The purpose of this study was to analyze the influence of the local revenue, local expenditure and economic growth/GDP towards fiscal stress on the regency/municipality of Indonesia. The data used is secondary data, sourced from APBD, the realization of APBD and economic growth data regency/municipality in Indonesia from 2011- 2012. In this study, samples will be taken as much as 30% of the 505 population of as many as 151 districts / cities. Thus was fulfilled to 160 districts / cities, so that samples taken from each province is as much as five samples taken at random. The result of this study indicates that local revenue, local expenditure and economic growth/GDP significantly influence the fiscal stress on the regency / municipality of Indonesia. Partially, only local revenue have significant influence towards the fiscal stress on the regency / municipality of Indonesia. Meanwhile, local expenditure and economic growth/GDP do not influence significantly the fiscal stress on the regency / municipality of Indonesia. Variables of thelocal revenueand local expenditurepositively correlated tofiscalstresson the regency / municipality of Indonesia. Meanwhile, the variables of economic growth/GDP negatively correlated to thefiscalstress on the regency / municipality of Indonesia. Keywords: Fiscal stress, Local revenue, Local Expenditure, Economic growth/GDP ABSTRAK Penelitian ini mengkaji faktor-faktor yang mempengaruhi fiscal stress pada Kabupaten/ Kota di Indonesia. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menguji pengaruh pendapatan daerah, belanja daerah dan pertumbuhan ekonomi/PDRB terhadap fiscal stress pada Kabupaten/Kota di Indonesia. Data yang digunakan adalah data sekunder yang bersumber dari data APBD Kabupaten/Kota di Indonesia, laporan realisasi APBD Kabupaten/Kota di Indonesia dan data PDRB Kabupaten/Kota di Indonesia tahun 2011 dan tahun 2012. Pada penelitian ini akan diambil sampel sebanyak 30% dari 505 populasi yaitu sebanyak 151 Kabupaten/Kota. Dengan demikian digenapkan menjadi 160 Kabupaten/Kota, sehingga sampel yang diambil dari masing-masing provinsi adalah sebanyak 5 sampel yang diambil secara acak. Hasil penelitian ini menunjukkan secara simultan pendapatan daerah, belanja daerah dan pertumbuhan ekonomi/PDRB berpengaruh signifikan terhadap fiscal stress pada Kabupaten/ Kota di Indonesia. Secara parsial hanya variable pendapatan daerah yang berpengaruh signifikan terhadap fiscal stress pada Kabupaten/Kota di Indonesia, sedangkan variable belanja daerah dan pertumbuhan ekonomi/PDRB tidak berpengaruh signifikan terhadap fiscal stress pada Kabupaten/ Kota di Indonesia karena nilai signifikansi (Sig.) berada diatas nilai α (derajat koefisien ) sebesar 0,05. Variabel pendapatan daerah dan belanja daerah berkorelasi positif terhadap fiscal stress pada Kabupaten/Kota di Indonesia, sedangkan variable pertumbuhan ekonomi/PDRB berkorelasi negative terhadap fiscal stress padaKabupaten/Kota di Indonesia. Kata Kunci: fiscal stress, pendapatan daerah, belanja daerah, pertumbuhan ekonomi/PDRB,

Tempat Terbit
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH PERTUMBUHAN PAJAK DAERAH, PERTUMBUHAN RETRIBUSI DAERAH DAN PERTUMBUHAN BELANJA MODAL TERHADAP FISCAL STRESS KABUPATEN/KOTA DI ACEH (RIDSALMAN, 2017)

PENGARUH WAKTU PENETAPAN ANGGARAN DAN FISCAL STRESS TERHADAP SERAPAN ANGGARAN PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI ACEH (Imam Hanif, 2017)

PENGARUH PENDAPATAN ASLI DAERAH, BELANJA DAERAH, DESENTRALISASI FISKAL DAN FISCAL STRESS TERHADAP KINERJA KEUANGAN DAERAH PADA KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI ACEH (Dedy Fernanda, 2018)

PENGARUH SISA LEBIH ANGGARAN TAHUN SEBELUMNYA, PERUBAHAN ANGGARAN DAN FISCAL STRESS TERHADAP SERAPAN ANGGARAN PEMERINTAH KABUPATEN/KOTA DI PROVINSI ACEH (IRHAMNA RACHMAH PUTRI, 2020)

PENGARUH FISCAL STRESS, JENIS PEMERINTAH DAERAH DAN BESARAN ANGGARAN PENDAPATAN DAN BELANJA DAERAH TERHADAP KINERJA KEUANGAN PEMERINTAH DAERAH PADA KABUPATEN/KOTA DI INDONESIA (Redha Rizky, 2015)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy