//

DETEKSI KETON URIN GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) MENGGUNAKAN STRIP TEST DI PUSAT LATIHAN GAJAH SAREE ACEH BESAR

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang ERWANDA - Personal Name
SubjectELEPHANTS-CONSERVATION TECHNOLOGY
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Kedokteran Hewan
Tahun Terbit 2016

Abstrak/Catatan

Penelitian ini bertujuan mengetahui ada tidaknya keton pada urin gajah sumatera (Elephas maximus sumatranus) di Pusat Latihan Gajah Saree Aceh Besar. Sampel yang digunakan ini adalah urin segar dari 15 ekor gajah sumatera yang berada di Pusat Latihan Gajah Saree, Aceh Besar. Urin yang dikoleksi langsung dilakukan pemeriksaan dengan cara mencelupkan strip test pada 5-10 ml urin selama 30 detik, reagent strip test diangkat dan dibaca hasil dengan mencocokkan atau membandingkan warna pada reagent strip dengan skala warna parameter yang terdapat pada wadah reagent strip. Analisis data menggunakan metode deskriptif kualitatif dengan hasil bersifat semikuantitatif melalui pembacaan nilai keton pada striptest. Hasil penelitian menunjukan bahwa dari 15 sampel urin gajah sumatera tidak terdeteksi adanya keton dalam urin.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

DETEKSI BILIRUBIN URIN GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) MENGGUNAKAN STRIP TEST DI PUSAT LATIHAN GAJAH SAREE ACEH BESAR (Teuku Arief Maulana, 2016)

PEMERIKSAAN KEBERADAAN TELUR DAN LARVA NEMATODA PASCA PEMBERIAN ANTHELMINTIK PADA GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) DI CONSERVATION RESPONSE UNIT (CRU) SAMPOINIET ACEH JAYA (Syafriza Harlianda, 2017)

PREVALENSI NEMATODA GASTROINTESTINAL PADA FESES GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) DI PUSAT KONSERVASI GAJAH (PKG) SAREE KABUPATEN ACEH BESAR (ZAKIYATURRIDHA, 2019)

KADAR HEMOGLOBIN DAN HEMATOKRIT GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) DI PUSAT KONSERVASI GAJAH (PKG) SAREE, ACEH BESAR (ayu andella agustina, 2016)

JUMLAH LEUKOSIT DAN DIFERENSIAL LEUKOSIT GAJAH SUMATERA (ELEPHAS MAXIMUS SUMATRANUS) JANTAN BERDASARKAN TINGKATAN UMUR DI PUSAT LATIHAN GAJAH (PLG) MINAS RIAU (ATIKAH RAHMA PUTRI, 2018)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy