//

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI KEAKTIFAN IBU BALITAKE POSYANDU DI KECAMATANLUENG BATATAHUN 2015

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Said Rodha Marsal - Personal Name

Abstrak/Catatan

Salah satuindikatorderajatkesehatanmasyarakat di Indonesia adalahjumlahkematianbayidanbalita yang masihtinggi.Penyebabutamakematian pada balita yaitu malnutrisi, sehingga status gizi balita mempengaruhi indikator derajat kesehatan Indonesia.Posyandu merupakan salah satu bentuk Upaya Kesehatan Bersumberdaya Masyarakat (UKBM) yang dikelola dari, oleh, untuk dan bersama masyarakat, yang salah satu fungsinya adalah mengupayakan penurunan angka kematian Balita (AKABA).Tujuandaripenelitianiniadalahuntukmengetahuifaktor-faktor yang mempengaruhi keaktifan ibu balita ke Posyandu di KecamatanLueng Bata tahun 2015.Penenlitiananalitikobservasionalyang dilaksanakan di PosyanduKecamatanLueng Bata Kota Banda Aceh padabulan7 Desember2015 hingga7 Januari 2016. Pengambilansampelsecaraaccidental samplingdanmemperolehsampelsebanyak 51 responden.Analisa data penelitianumur ibumenggunakanUjiFisher’s Exact Test didapatkan nilai p value = 0,000,pendidikan ibudengan UjiChi-Squaredidapatkan nilai p value =0,001 danpekerjaan ibu dengan UjiChi-Squaredidapatkan nilai p value = 0,008. Hasil penelitian ini menunjukkan terdapat hubungan antara umur ibu, pendidikan ibu dan pekerjaan ibu dengankeaktifan ibu balita ke Posyandu. Kesimpulan terdapathubunganantaraumur, pendidikan dan pekerjaan ibudengankeaktifan ibu balita ke Posyandu di Kecamatan Lueng Bata Kota Banda Aceh Tahun 2015. Kata Kunci :Posyandu, balita, keaktifanibubalita

Tempat Terbit
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PERILAKU IBU MEMBAWA BALITA KE POSYANDU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BATOH KECAMATAN LUENGBATA BANDA ACEH TAHUN 2013 (Aini Nasri, 2013)

FAKTOR–FAKTOR YANG MEMPENGARUHI MOTIVASI IBU MEMBAWA BALITA KE POSYANDU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MESJID RAYA KABUPATEN ACEH BESAR TAHUN 2012 (RITA JUMIATI, 2014)

GAMBARAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PARTISIPASI IBU BALITA PADA KEGIATAN POSYANDU DI DESA TUNGKOP KECAMATAN DARUSSALAM ACEH BESAR (POENGKY NOUSE ASTA, 2017)

STUDI KOMPARATIF KINERJA KADER POSYANDU DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BLANG BINTANG DENGAN WILAYAH KERJA PUSKESMAS DARUSSALAM (SARINI VIVI YANTI, 2016)

PENGUATAN PERAN POSYANDU DALAM MENINGKATKAN KETAHANAN MASYARAKAT TERHADAP BENCANA TSUNAMI DI WILAYAH PESISIR KOTA BANDA ACEH MENGGUNAKAN PENDEKATAN KNOWLEDGE MANAGEMENT (Eka Sartika, 2019)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy