//

PENGARUH DIARE TERHADAP MALNUTRISI PADA BALITA DI PUSKESMAS BATOH TAHUN 2015

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Mustaqiem Isda - Personal Name

Abstrak/Catatan

Malnutrisi merupakan keadaan tubuh yang tidak mendapatkan asupan gizi yang cukup. Salah satu penyakit infeksi yang dapat menyebabkan malnutrisi adalah diare. Kejadian diare di Puskesmas Batoh merupakan angka tertinggi dari seluruh puskesmas yang ada di Kota Banda Aceh. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh diare terhadap malnutrisi dan Risiko Relatif (RR) diare pada balita malnutrisi di Puskemas Batoh Kota Banda Aceh. Penelitian ini merupakan penelitian cohort retrospective. Pengambilan data dilakukan menggunakan data primer dari wawancara serta pengukuran status gizi dan data sekunder dari rekam medik dan Kartu Menuju Sehat (KMS). Jumlah sampel pada penelitian ini adalah 42 balita yang dibagi dalam 2 kategori yaitu diare sering dan diare jarang. Karakteristik sampel digambarkan secara deskriptif. Data penelitian ini dianalisis dengan uji Chi-Square. Dari total 42 balita, sebanyak 52,4% adalah gizi kurang dan dengan uji Chi-Square menunjukkan bahwa variabel independen (diare) berpengaruh terhadap malnutrisi (p

Tempat Terbit
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

HUBUNGAN PERSONAL HYGIENE IBU DENGAN KEJADIAN DIARE PADA BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BATOH BANDA ACEH (Terah Imanuel Mirino, 2017)

KEMAMPUAN KELUARGA DALAM PENCEGAHAN DIARE PADA BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS KUTA ALAM BANDA ACEH (YUNI MUHASTAMI, 2015)

PENGALAMAN IBU MERAWAT BALITA DENGAN DIARE DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS BATOH KECAMATAN LUENG BATA KOTA BANDA ACEH STUDY FENOMENOLOGY (Masdiana, 2016)

HUBUNGAN PENGETAHUAN IBU TENTANG DIARE DENGAN PENATALAKSANAAN AWAL DIARE AKUT PADA BALITA DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS ACEH BESAR (Asri Ayuningtias, 2018)

GAMBARAN PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU DALAM PENCEGAHAN DIARE PADA BALITA DI PUSKESMAS KOPELMA DARUSSALAM KOTA BANDA ACEH (Muhammad Rizky Rizaldy, 2015)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy