//

HUBUNGAN BEBAN KERJA APOTEKER DENGAN PELAYANAN OBAT DI INSTALASI RAWAT JALAN RSUDZA BANDA ACEH

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Nanda mariani - Personal Name

Abstrak/Catatan

Pelayanan apotek rawat jalan merupakan salah satu penentu citra institusi rumah sakit dimata masyarakat. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui hubungan beban kerja (beban mental, beban psikologis dan beban waktu) dengan pelayanan obat pada apoteker di instalasi rawat jalan RSUDZA Banda Aceh menggunakan metode survei terhadap apoteker yang memenuhi kriteria (n=10). Hasil analisis univariat pada penelitian menunjukkan tingkat beban kerja apoteker sebagian besar berada pada kategori berat (60%), dengan persentase beban mental (60%), beban psikologis (50%) dan beban waktu (70%). Sedangkan persentase tingkat pelayanan obat sebagian besar berada pada kategori cukup (60%). Hasil analisis bivariat dilakukan dengan menggunakan uji koefisien korelasi peringkat spearman (rs), menunjukkan hubungan yang bersifat lemah antara beban kerja dengan pelayanan obat dengan nilai rs antara 0,2-0,39;>0. Nilai rs hubungan antara pelayanan obat dengan beban mental (0,368>0), beban psikologis (0,316>0) dan beban waktu (0,386>0). Kata Kunci: beban kerja, beban mental, beban psikologis, beban waktu, pelayanan obat

Tempat Terbit
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

FAKTOR KARAKTERISTIK YANG BERHUBUNGAN DENGAN BEBAN KERJA PERAWAT PELAKSANA DI RUANG RAWAT INTENSIVE RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH TAHUN 2015 (T. Fathurrahmat, 2016)

HUBUNGAN KEPATUHAN PENGOBATAN DENGAN TINGKAT KONTROL ASMA PADA PASIEN ASMA PERSISTEN RAWAT JALAN DI POLIKLINIK PARU RSUDZA BANDA ACEH (Sylvia Heriana, 2016)

HUBUNGAN ANTARA SIMPTOM DEPRESI, ANSIETAS, DAN STRES TERHADAP KONTROL GLIKEMIK PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE 2 DI INSTALASI RAWAT JALAN RSUD DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH (Dr. Febri Andini, 2020)

STUDI INSTALASI LISTRIK PADA KANTOR DPRA ACEH (Reni Azhari, 2014)

HUBUNGAN BEBAN KERJA PERAWAT PELAKSANA PER SHIFT JAGA DENGAN STRES KERJA DI RUANG RAWAT INAP RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH TAHUN 2012 (ZUNI SYAFARIDA, 2014)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy