//

PENGARUH SEDUHAN KOPI ARABIKA GAYO TERHADAP KEKASARAN PERMUKAAN BASIS GIGI TIRUAN RESIN AKRILIK HEAT CURED

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang Rana Nurul Istiqlal - Personal Name
SubjectCOFFEE
DENTURES - DENTISTRY
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Kedokteran Gigi
Tahun Terbit 2015

Abstrak/Catatan

Kekasaran permukaan resin akrilik heat cured merupakan kondisi permukaan material yang dapat disebabkan karena penyerapan cairan. Penyerapan cairan dapat dipengaruhi oleh media perendaman. Media perendaman seperti kopi arabika gayo memiliki kandungan asam yang dapat menyebabkan erosi pada permukaan resin akrilik heat cured. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh seduhan kopi arabika gayo terhadap kekasaran permukaan basis gigi tiruan resin akrilik heat cured. Penelitian ini menggunakan 10 spesimen resin akrilik heat cured (merek Meliodent) dan berbentuk persegi dengan ukuran 12×12×3 mm. Setiap spesimen awalnya direndam dalam akuades selama 24 jam untuk mengurangi monomer sisa dan kemudian diukur kekasaran awal dengan menggunakan Surface Roughness Tester (merek Mitutoyo). Spesimen kemudian direndam dalam seduhan kopi arabika gayo selama 4 hari pada suhu 55°C dan larutan perendamannya diganti setiap hari. Setelah perendaman, spesimen diukur kembali menggunakan Surface Roughness Testeruntuk mengetahui kekasaran akhir. Data yang diperoleh dianalisis menggunakan uji t berpasangan. Hasil analisis menunjukkan terdapat perbedaan yang signifikan antara kekasaran permukaan sebelum dan sesudah direndam dalam seduhan kopi arabika gayo selama 4 hari (p

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH PERENDAMAN RESIN AKRILIK HEAT CURED DALAM SEDUHAN TEH HIJAU (CAMELLIA SINENSIS) TERHADAP KEKASARAN PERMUKAAN (Dara Elyana, 2014)

PERBANDINGAN STABILITAS WARNA BASIS GIGI TIRUAN RESIN AKRILIK HEAT CURED DAN TERMOPLASTIK NILON SETELAH PERENDAMAN DALAM MINUMAN KOPI ULEE KARENG (deri juanda, 2015)

PENGARUH KOPI ARABIKA GAYO TERHADAP RESIN AKRILIK SELF CURED DITINJAU DARI KEKASARAN PERMUKAAN DAN SUDUT KONTAK BASAH (SRI MUTIA, 2016)

PENGARUH SEDUHAN KOPI ARABIKA GAYO TERHADAP PERUBAHAN WARNA ELEMEN GIGI TIRUAN RESIN AKRILIK YANG BERBEDA MEREK (Asri Maulina, 2018)

PENGARUH PERENDAMAN RESIN AKRILIK HEAT CURED DALAM EKSTRAK METANOL BIJI PINANG (ARECA CATECHU L) 20% TERHADAP KEKASARAN PERMUKAAN (Dwi Nurfitri, 2018)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy