//

PENERAPAN MEDIA GAMBAR PADA MATERI MENCERITAKAN TOKOH-TOKOH SEJARAH PADA MASA HINDU, BUDHA DAN RNISLAM DI INDONESIA UNTUK MENCAPAI KETUNTASAN RNBELAJAR SISWA KELAS V SD NEGERI I RUAK RNKLUET UTARA, ACEH SELATAN

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang hasbiani - Personal Name
SubjectEDUCATIONAL MEDIA
MEDIA IMAGES
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Tahun Terbit 2014

Abstrak/Catatan

ABSTRAK Kata Kunci: Penerapan, Media Gambar, Hasil Belajar Penelitian ini berjudul “Penerapan Media Gambar pada Materi Menceritakan Tokoh-Tokoh Sejarah pada Masa Hindu-Budha dan Islam di Indonesia untuk Mencapai Ketuntasan Belajar Siswa Kelas V SD Negeri I Ruak, Kluet Utara, Aceh Selatan”. Rumusan masalah dalam penelitian ini adalah bagaimanakah penerapan media gambar untuk mencapai ketuntasan belajar siswa Kelas V SD Negeri I Ruak, Kluet Utara, Aceh Selatan pada materi menceritakan tokoh-tokoh sejarah pada masa Hindu-Budha dan Islam di Indonesia. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui penerapan media gambar untuk mencapai ketuntasan belajar siswa kelas V SD Negeri I Ruak, Kluet Utara, Aceh Selatan pada materi menceritakan tokoh-tokoh sejarah pada masa Hindu-Budha dan Islam di Indonesia. Pendekatan penelitian ini adalah kualitatif, sedangkan jenis penelitian ini deskriptif. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah teknik tes. Teknik analisis datanya menggunakan rumus persentase. Sampel dalam penelitian ini adalah siswa kelas V SD Negeri I Ruak Kluet Utara, Aceh Selatan sebanyak 30 siswa, yang terdiri dari 13 orang laki-laki dan 17 orang perempuan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa dengan penerapan media gambar dapat mencapai ketuntasan belajar siswa. Pada pre-test hanya ada 7 orang (23,33%) yang tuntas belajarnya dan 23 orang (76,66%) siswa tidak tuntas belajarnya dengan nilai rata-rata 59. Nilai tertinggi yang diperoleh siswa adalah 90 dan nilai terendah adalah 40. Pada post-test siswa yang tuntas belajarnya mencapai 27 orang (90%) dan siswa yang tidak tuntas belajarnya hanya 3 orang (10%). Nilai rata-rata yang diperoleh mencapai 85 nilai tertinggi yang dicapai siswa adalah 100 dan nilai terendah 60. Dengan demikian, dapat dinyatakan bahwa penerapan media gambar pada materi menceritakan tokoh-tokoh sejarah pada masa Hindu-Budha dan Islam di Indonesia dapat mencapai ketuntasan belajar siswa kelas V SD Negeri I Ruak, Kluet Utara, Aceh Selatan dengan optimal.

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

PENGARUH MEDIA GAMBAR TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI JASA DAN PERANAN TOKOH PEJUANG DALAM MEMPROKLAMASIKAN KEMERDEKAAN INDONESIA DI KELAS V SDN MONTASIK ACEH BESAR (Susilawati, 2014)

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR PADA PEMBELAJARAN MATERI SISTEM PENCERNAAN PADA MANUSIA TERHADAP KETUNTASAN BELAJAR DI SMP NEGERI 1 SAWANG KABUPATEN ACEH SELATAN (ALZIKRI RAHMATILLAH, 2013)

PENERAPAN MEDIA ELEKTRONIK TERHADAP HASIL BELAJAR SISWA PADA MATERI PERJUANGAN TOKOH KEMERDEKAAN INDONESIA KELAS V SDN 1 LAMCOT ACEH BESAR (Rahmat Hidayat, 2014)

PENGGUNAAN MEDIA GAMBAR UNTUK MENINGKATKAN KETUNTASAN BELAJAR SISWA PADA MATERI SUMBER DAYA ALAM DI KELAS IV SD NEGERI 69 BANDA ACEH. (Ahmad Fauzi, 2013)

KEMAMPUAN SISWA KELAS VIII SMP NEGERI 11 BANDA ACEH MENULIS TEKS CERPEN DENGAN MENGGUNAKAN MEDIA GAMBAR SERI (Mona Raisa Hanum, 2016)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy