//

GAMBARAN PENGETAHUAN TENTANG DONOR DARAH BERDASARKAN KARAKTERISTIK DEMOGRAFI RNMASYARAKAT DI GAMPONG KOTA BARU KECAMATAN KUTA ALAMRN BANDA ACEH RNTAHUN 2014

BACA FULL TEXT ABSTRAK Permintaan Versi cetak
Pengarang muhammad fahzil - Personal Name
SubjectBLOOD TRANSFUSION - PHARMACOLOGY
Bahasa Indonesia
Fakultas Fakultas Kedokteran
Tahun Terbit 2014

Abstrak/Catatan

MINISTRY OF EDUCATION AND CULTURE SYIAH KUALA UNIVERSITY NURSING FACULTY Thesis 6 Chapter xvii + 101 pages + 11 + Table + 1 + 25 Attachment Scheme MUHAMMAD FAHZIL 1207101020144 DESCRIPTION OF AFFECTING KNOWLEDGE OF BLOOD DONOR SOCIETY BASED ON DEMOGRAPHIC CHARACTERISTICS GAMPONG KOTA BARU OF KUTA ALAM DISTRICT BANDA ACEH 2014 ABSTRACT Availability of blood to meet the need for blood transfusion can occur anytime, makes its presence is very important, but limited in their provision. It influence the level of knowledge of blood donors is still lacking and is influence by various factors. This study aims to determine the donor knowledge about blood donation by donor demographic characteristics, namely age, education, experience, gender, work in the community in Kota Baru Village of Kuta Alam sub-district of Banda Aceh Year 2014. his research is descriptive Exploratif the number of respondents 109 people from a population of 1228 people were taken by purposive sampling. The results of this study showed most respondents age 45-60 years old with good knowledge (54.1%), last college education with good knowledge (55.04%), 've never done a blood donor with sufficient knowledge (76.14%), majority of female donors with good knowledge (53.2%), and the majority of self-employe jobs with good knowledge (53.2%). Suggest to the Red Cross / Nurse, further enhance the promotion of blood donation so that more people enthusiastic to do a blood donor and to the people not only know the benefits and advantages of blood donation but also to participate to donate blood. Keyword : Blood donors, knowledge, age, education, experience, information, social, cultural, environmental. reading list : 21 books, 6 journals, 3 online sources (2005-2014) KEMENTRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA FAKULTAS KEPERAWATAN SKRIPSI xvii + 6 Bab + 101 halaman + 11 Tabel + 1 Skema + 25 Lampiran MUHAMMAD FAHZIL 1207101020144 GAMBARAN YANG MEMPENGARUHI PENGETAHUAN TENTANG DONOR DARAH BERDASARKAN KARAKTERISTIK DEMOGRAFI MASYARAKAT DI GAMPONG KOTA BARU KECAMATAN KUTA ALAM BANDA ACEH TAHUN 2014 ABSTRAK Ketersediaan darah untuk memenuhi kebutuhan akan transfusi darah yang dapat terjadi kapan saja, membuat keberadaannya sangat penting namun terbatas dalam penyediaannya. Hal tersebut di pengaruhi tingkat pengetahuan pendonor darah yang masih kurang dan dipengaruhi oleh berbagai faktor. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengetahuan pendonor tentang donor darah berdasarkan karakteristik demografi pendonor, yaitu faktor usia, pendidikan, pengalaman, jenis kelamin, pekerjaan pada masyarakat di Gampong Kota Baru Kecamatan Kuta Alam Banda Aceh Tahun 2014. Penelitian ini bersifat Deskriptif Exploratif dengan jumlah responden 109 orang dari populasi 1228 orang yang diambil dengan Purposive Sampling. Hasil penelitian ini menunjukkan berdasarkan usia responden terbanyak berusia 45-60 tahun dengan pengetahuan baik (54,1%), pendidikan terakhir perguruan tinggi dengan pengetahuan baik (55,04%), belum pernah melakukan donor darah dengan pengetahuan cukup (76,14%), mayoritas pendonor perempuan dengan pengetahuan baik (53,2%) dan mayoritas pekerjaan wiraswasta dengan pengetahuan baik (53,2%). Disarankan kepada pihak PMI/Perawat, lebih meningkatkan promosi mengenai donor darah agar masyarakat lebih antusias untuk melakukan donor darah, dan kepada masyarakat tidak hanya sekedar mengetahui manfaat dan keuntungan melakukan donor darah tetapi juga ikut berpartisipasi untuk mendonorkan darah. Kata Kunci : Donor darah, pengetahuan, usia, pendidikan, pengalaman, informasi, sosial budaya, lingkungan Daftar bacaan : 21 buku, 6 jurnal, 3 sumber online (2005-2014)

Tempat Terbit Banda Aceh
Literature Searching Service

Hard copy atau foto copy dapat diberikan dengan syarat ketentuan berlaku, jika berminat, silahkan isi formulir online (Chat Service LSS)

Share Social Media

Tulisan yang Relevan

SOLIDARITAS DAN DONOR DARAH (STUDI JEJARING KOMUNITAS DONOR DARAH DI ACEH) (Agus Nofrijal, 2019)

KARAKTERISTIK PENDONOR DARAH YANG REAKTIF HEPATITIS B SURFACE ANTIGEN (HBSAG) DI UNIT TRANSFUSI DARAH (UTD) PMI KOTA BANDA ACEH TAHUN 2016 (Sagita Najmi, 2018)

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI EFEKTIVITAS PENGELOLAAN DANA GAMPONG DI KECAMATAN KUTA ALAM KOTA BANDA ACEH (YOAN OKTARIANA RAS, 2019)

GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN TENTANG FLUORIDE PADA MASYARAKAT KOTA BANDA ACEH PADA TAHUN 2015 (M. Fadhlul Auzan, 2015)

GAMBARAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI AKSEPTOR BARU MEMILIH KONTRASEPSI EFEKTIF DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS LAMPASEH KOTA KECAMATAN KUTA RAJA BANDA ACEH TAHUN 2013 (Rifna Iphon, 2014)

  Kembali ke sebelumnya

Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi

   

© UPT. Perpustakaan Universitas Syiah Kuala 2015     |     Privacy Policy