eka pebrianti lubis. PENGARUH PENGETAHUAN DAN SIKAP IBU TERHADAP KEJANG DEMAM BERULANG. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2014

Abstrak

Kejang demam adalah salah satu gangguan neurologis yang paling umum ditemukan pada bayi dan anak, tapi masih banyak orang tua merasa khawatir dan takut ketika anak-anak mereka mengalami kejang demam. penelitian ini bertujuan untuk melihat pengaruh pengetahuan dan sikap ibu terhadap kejadian kejang demam berulang. metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah studi kasus kontrol dengan teknik non probability- quota sampling. data dikumpulkan dengan mewawancarai 56 responden (28 responden kasus dan 28 responden kontrol) menggunakan kuesioner di bagian anak rsudza sejak oktober 2011 sampai januari 2012. data dianalisis menggunakan metode bivariat yaitu uji chi square. hasil analisis menunjukkan bahwa responden kasus dengan pengetahuan yang tidak baik sebanyak 10 (34,5%) dan 19 (65,5%) responden kontrol sedangkan responden kasus yang tidak memiliki sikap baik adalah 14 (37,8%) dan 23 (62,2%) reponden kontrol. hasil uji statistik diperoleh pengetahuan p=0,032 dengan or 0,263 dan untuk

Baca Juga : HUBUNGAN KADAR HEMOGLOBIN DENGAN KEJANG DEMAM PADA ANAK USIA BALITA (Yulia Dasmayanti, 2014) ,

Baca Juga : PERSEPSI IBU TENTANG KEJANG DEMAM PADA BAYI DAN BALITA DI RUMAH SAKIT UMUM DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH TAHUN 2009 (Wardah, 2015) ,

ikap p=0,024 dengan or 0,217. hal ini menunjukkan bahwa terdapat pengaruh pengetahuan dan sikap ibu terhadap kejadian kejang demam berulang di bagian anak rsudza di mana keduanya merupakan faktor protektif. kata kunci : pengetahuan, sikap, kejang demam

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

HUBUNGAN TINGKAT PENGETAHUAN ORANG TUA DENGAN UPAYA PERTOLONGAN PERTAMA KEJANG PADA ANAK DI RUMAH SAKIT UMUM DAERAH DR. ZAINOEL ABIDIN BANDA ACEH TAHUN 2014 (Riva Mayunda Dewi, 2014) ,

HUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP TERHADAP TINDAKAN PENCEGAHAN DEMAM BERDARAH DENGUE PADA MASYARAKAT DI KECAMATAN BAITURRAHMAN (Azka Muda Adri, 2016) ,

PERBEDAAN PERILAKU PENCEGAHAN PENYAKIT DEMAM TIFOID PADA MAHASISWA FAKULTAS KEPERAWATAN UNIVERSITAS SYIAH KUALA BANDA ACEH (Syilvie De Nanda, 2016) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi