Dewi Maryam. PENGARUH KECEPATAN ANGIN DAN JUMLAH SUDU TERHADAP DAYA TURBIN ANGIN PROPELER. Banda Aceh : Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Abstrak angin merupakan energi alternatif yang dikembangkan untuk mengkonversi energi mekanik menjadi energi listrik yang ramah lingkungan. dari data indonesia energi outlook and statistic 2004 potensi angin indonesia mencapai 9,286mw pada kecepatan angin 5 m/s. penelitian ini membahas pengaruh kecepatan angin dan jumlah sudu terhadap daya turbin angin propeler. turbin angin yang digunakan adalah turbin angin propeller dengsn variasi sudu 5,6, dan 7 terbuat dari bahan kayu meranti. pengambilan data dilakukan dengan memasangkan generator, sehingga data yang diambil dalam pengukuran ini berupa data kecepatan angin (m/s), kecepatan putaran poros turbin dan poros generator (rpm) dan tegangan yang dihasilkan generator (v). pengambilan data dilakukan selama 10 hari pada kecepatan angin 3-9 m/s. semakin banyak jumlah sudu dan semakin tinggi kecepatan angin akan meningkatkan putaran poros. namun semakin tinggi putaran poros akan menyebabkan kenaikan temperatur yang beresiko terbakarnya

Baca Juga : UJI PERFORMA KINCIR ANGIN DARRIEUS-H DENGAN BAHAN SUDU DARI KAYU (Fariza Amri, 2017) ,

Baca Juga : DESAIN DAN ANALISIS NUMERIK PADA SUDU TURBIN ANGIN TIPE HORIZONTAL SKALA KECIL DENGAN MENGGUNAKAN METODE COMPUTATIONAL FLUID DYNAMICS (CFD) (M OKI NUGRAHA LUBIS, 2019) ,

tor dikarenakan spesifikasi dari generator tersebut tidak bisa mengatasi putraran yang terlalu tinggi. sehingga pada turbin angin propeler 5-7 jumlah sudu dan kecepatan 3-9 m/s, didapatkan jumlah sudu paling optimal yaitu pada jumlah 5 sudu yang menghasilkan putaran poros turbin maksimal 1.306 rpm, daya kincir 617,86 watt, tegangan 220 volt, arus 3,95 ampere, dan daya listrik 800 watt pada kecepatan angin 8-9 m/s. kata kunci : generator, kecepatan angin, daya kincir,

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : dewimaryam.dm61@gmail.com atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

STUDI PENGARUH JUMLAH SUDU KINCIR ANGIN SUMBU HORIZONTAL TERHADAP PUTARAN POROS (Ikhsan Fahriza, 2018) ,

PENGUJIAN UNJUK KERJA KINCIR ANGIN DENGAN VARIASI JUMLAH SUDU DI ALUNAGA (doli ihsan harahap, 2014) ,

UJI PERFORMA KINCIR ANGIN PROPELLER DENGAN BAHAN SUDU DARI KAYU (Rijalmawi, 2017) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi