MOCH. YUSUP. ANALISIS KEBIJAKAN UJIAN KEAHLIAN PELAUT BERBASIS COMPUTER BASED ASSESMENT DI BALAI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN ILMU PELAYARAN MALAHAYATI ACEH. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2018

Abstrak

Analisis kebijakan ujian keahlian pelaut berbasis computer based assessment di balai pendidikan dan pelatihan ilmu pelayaran malahayati aceh oleh: moch. yusup npm: 1609200050036 komisi pembimbing: 1. prof. dr. cut zahri harun, m. pd. 2. dr. sakdiah ibrahim, m. pd. abstrak evaluasi hasil belajar adalah indikator mutu pendidikan suatu lembaga pendidikan, termasuk di balai pendidikan dan pelatihan (bp2ip) malahayati aceh. seiring kemajuan teknologi, evaluasi pembelajaran dilaksanakan dengan computer based assessment (cba), diharapkan dengan penerapan cba, evaluasi dapat dilaksanakan dengan transparan dan sistemik. penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode evaluasi kebijakan ujian keahlian pelaut (ukp) di bp2ip malahayati aceh. penelitian menggunakan pendekatan kualitatif. subyek dalam penelitian meliputi kepala bp2ip malahayati aceh, pengurus pukp 01 – medan dan aceh, instruktur/guru, dan peserta didik. pengumpulan data dilakukan dengan cara wawancara terstruktur,

Baca Juga : PENGARUH KESESUAIAN NILAI ORGANISASIONAL DAN TUNTUTAN KEMAMPUAN TERHADAP KEPUASAN KERJA: NEED-SUPPLIES SEBAGAI PEMEDIASI (STUDI PEGAWAI BALAI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN ILMU PELAYARAN MALAHAYATI-ACEH) (PUTRI NAHRISYAH, 2017) ,

Baca Juga : MANAJEMEN PEMBELAJARAN MODEL KOOPERATIF PADA PESERTA DIKLAT BALAI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN ILMU PELAYARAN MALAHAYATI ACEH (ANDI HERMAWAN BRUTU, 2019) ,

rvasi dan dokumentasi. teknik analisis data melalui reduksi data, penyajian data dan verifikasi. hasil penelitian menunjukkan bahwa: (1) penyelenggaraan ukp berbasis cba mengacu pada kebijakan dirjen hubla, melalui peraturan direktur jenderal perhubungan laut no. hk. 103/4/2/djpl-2015 tentang sistem dan prosedur penyelenggaraan ukp dan surat dewan penguji keahlian pelaut (dpkp) no. dpkp/um/230/viii/17 tentang petunjuk pelaksanaan ukp menggunakan cba (computer based assesment); (2) implementasi ukp berbasis cba di bp2ip malahayati aceh tergolong lancar dan baik serta efektif. hal ini diketahui dari variabel implementasi kebijakan, yaitu komunikasi, sumber daya, disposisi dan struktur birokrasi yang dilaksanakan dengan baik; dan (3)implementasi kebijakan ukp berbasis cba di bp2ip malahayati aceh memberikan dampak yang positif dan negatif untuk peserta diklat. kata kunci: analisis kebijakan, computer based assesment, ujian keahlian pelaut policy analysis seafarers expertise with computer based assessment in merchant marine education and training (bp2ip) malahayati aceh abstract (moch. yusup) evaluation of learning outcomes is an indicator of the quality of education of an educational institution, including at balai pendidikan dan pelatihan ilmu pelayaran (bp2ip) malahayati aceh. as technology advances, learning evaluation is carried out by computer based assessment (cba), it is expected that with the application of cba, evaluation can be carried out transparently and systemically. this research was conducted using a policy evaluation method of the seafarers expertise (ukp) at bp2ip malahayati aceh. research uses a qualitative approach. subjects in the study included the head of bp2ip malahayati aceh, pukp 01 - medan and aceh administrators, instructors / teachers, and students. data collection is done by structured interviews, observation and documentation. data analysis techniques through data reduction, data presentation and verification. the results of the study show that: (1) the implementation of cba-based ukp refers to the dirjen hubla 's policy, through the regulation of the director general of sea transportation no. hk. 103/4/2 / djpl-2015 concerning the system and procedure for the implementation of ukp and the seafarers expertise examination board letter (dpkp) no. dpkp / um / 230 / viii / 17 concerning ukp implementation guidelines using cba (computer based assessment); (2) the implementation of cba-based ukp in bp2ip malahayati aceh is classified as smooth and good and effective. this is known from the variables of policy implementation, namely communication, resources, disposition and bureaucratic structures that are well implemented; and (3) the implementation of cba-based ukp policy in bp2ip malahayati aceh provides positive and negative impacts for training participants. keywords: computer based assessment, policy analysis, seafarers

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : moch.y@mhs.unsyiah.ac.id atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

PROGRAM PEMBINAAN DAN KEMAMPUAN KESAMAPTAAN TARUNA BALAI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN ILMU PELAYARAN (BP2IP) MALAHAYATI ACEH (SOPIAN, 2019) ,

MANAJEMEN BALAI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN ILMU PELAYARAN MALAHAYATI ACEH (RISPA SAEFUL MUTAMAR, 2018) ,

PENGARUH LINGKUNGAN KERJA DAN MOTIVASI TERHADAP KINERJA PEGAWAI DALAM MENINGKATKAN MUTU PENDIDIKAN DI BALAI PENDIDIKAN DAN PELATIHAN ILMU PELAYARAN MALAHAYATI ACEH (RAFIQA ALFI SARI, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi