muhammad fendi. PERKEMBANGAN DAYAH TEUNGKU CHIK AWE GEUTAH DAN PENGARUHNYA DALAM PENGEMBANGAN PENDIDIKAN DI KECAMATAN PEUSANGAN KABUPATEN BIREUEN 1980-2011. Banda Aceh : Universitas Syiah Kuala, 2013

Abstrak

Penelitian ini berjudul “ perkembangan dayah teungku chik awe geutah dan pengaruhnya dalam pengembangan pendidikan di kecamatan peusangan kabupaten bireuen (1980-2011)”, dengan mengangkat masalah,bagaimana latar belakang berdirinya dayah teungku chik awe geutah, bagaimana perkembangan dayah teungku chik awe geutah dan pengaruhnya dalam pengembangan pendidikan di kecamatan peusangan kabupaten bireuen tahun 1980-2011 dan bagaimana pengaruh pendidikan dayah teungku chik awe geutah di kecamatan peusangan kabupaten bireuen tahun 1980-2011. penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif. adapun jenis penelitian yang penulis gunakan adalah metode sejarah. sumber data dalam penelitian ini adalah data primer dan data sekunder. data primer adalah berupa data yang bersifat lisan ataupun tulisan, data ini didapatkan dengan hasil wawancara. sedangkan data skunder adalah data yang bersifat mendukung terhadap penelitian dan data ini didapatkan selama penelitian berlangsung. hasil

Baca Juga : DARI DAYAH KE YAYASAN PENDIDIKAN TINGGI: PERKEMBANGAN LEMBAGA PENDIDIKAN TEUNGKU CHIK PANTE KULU BANDA ACEH, 1962-2017 (ANNISA RAHMI, 2018) ,

Baca Juga : PERKEMBANGAN DAYAH TGK CHIK TANOH ABEE DI KECAMATAN SEULIMUM ACEH BESAR TAHUN 1984-2013 (Elida, 2019) ,

itian menunjukkan bahwa, dayah teungku chik awe geutah merupakan salah satu lembaga pendidikan agama islam di aceh yang mengalami pasang surut dalam kemajuanya dalam berkiprah dalam dunia pendidikan. pada periode awal, yaitu pada masa kepemimpinan syech abdurrahim bawarith al- asyi( teungku chik awe geutah) dayah tersebut sangat terkenal bahkan dapat disejajarkan dengan lembaga pendidikan tinggi seperti dewasa ini. para santri yang belajar tidak hanya dari daerah sekitar tetapi juga dari luar daerah kecamatan peusangan. dayah teungku chik awe geutah sekarang tidak semegah dulu, pengajian atau pendidikan sekarang hanya dilakukan pada sore saja, dan santri berasal dari desa awe geutah. hal tersebut terjadi karena sudah banyaknya berdiri dayah moderen yang menerapkan sistim kurikulum yang modern dan pendidikan terpadu, sedangkan dayah teungku chik awe geutah masih mengunakan sistim pembelajaran klasik. kata kunci: perkembangan dayah teungku chik awe geutah dan pengaruhnya dalam pengembangan pendidikan dikecamatan peusangan kabupaten bireun

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

BENTUK PENYAJIAN RAPA-I PULOET GEURIMPHENG DI DESA DAYAH BAROE KECAMATAN PEUSANGAN SIBLAH KRUENG KABUPATEN BIREUEN (Syarifah Nadia, 2015) ,

PENGARUH PEMIKIRAN TEUNGKU CHIK KUTA KARANG TERHADAP PERANG BELANDA DI ACEH 1873-1912 (MARJAN FITRA, 2017) ,

PERKEMBANGAN DAYAH MODERN TGK. CHIEK OEMAR DIYAN KRUENG LAMKAREUNG KECAMATAN INDRAPURI KABUPATEN ACEH BESAR, 1990-2014 (Rauzatul Jannah, 2015) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi