TARDI. ANALISIS EFISIENSI PERKEBUNAN KAKAO RAKYAT DI KABUPATEN PIDIE JAYA. Banda Aceh : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Syiah Kuala, 2020

Abstrak

Tujuan dari penelitian ini adalah untuk menganalisis efisiensi dalam penggunaan input dan efisiensi dalam faktor produksi pada perkebunan kakao rakyat di kecamatan bandar baru, kabupaten pidie jaya. untuk mencapai tujuan tersebut penelitian ini menggunakan data sekunder dan data primer. pengambilan data dilakukan secara sengaja (purposive random sampling). responden dalam penelitian ini adalah petani kakao di kecamatan bandar baru, kabupaten pidie jaya yang berjumlah 150 orang.model yang digunakan dalam penelitian ini adalah model analisis fungsi produksi coubb-douglass dan uji efisiensi dengan fungsi stokastik frontier. berdasarkan pengolahan data diperoleh hasil bahwa variabel yang secara signifikan mempengaruhi produksi kakao adalah variabel tenaga kerja dan variabel modal. hasil uji menggunakan wald memperlihatkan bahwa petani kakao belum efisien dalam penggunaan

Baca Juga : ANALISIS TEKNIK PENGELOLAAN PERKEBUNAN KAKAO TERHADAP KUALITAS PRODUKSI DI KECAMATAN BANDAR DUA KABUPATEN PIDIE JAYA (Lenny Handayani Marza, 2017) ,

Baca Juga : FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKTIVITAS KAKAO PADA PERKEBUNAN RAKYAT DI KABUPATEN PIDIE JAYA (IKHSAN, 2016) ,

. selanjutnya, pengujian efisiensi proses produksi dilakukan dengan fungsi produksi frontier. hasilnya, petani kakao belum efisien dalam proses produksi. berdasarkan hasil ini, disarankan kepada pemerintah agar melakukan penyuluhan kepada petani kakao agar lebih efisien dalam penggunaan input dan proses produksi sehingga petani kakao mampu bersaing dengan petani kakao dari daerah lainnya.kata kunci tenaga kerja, modal, produksi, efisiensi, perkebunan kakao

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

ANALISIS EFISIENSI DAN FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PRODUKSI KAKAO DI KECAMATAN BANDAR BARU KABUPATEN PIDIE JAYA (Dahrul Yani, 2017) ,

DINAMIKA SOSIAL EKONOMI PETANI KAKAO DI KECAMATAN TRIENGGADENG KABUPATEN PIDIE JAYA, 1999-2014 (Ida Zahara, 2018) ,

PEMETAAN SENTRA PRODUKSI KOMODITI ANDALAN PERKEBUNAN RAKYAT DI PROVINSI NANGGROE ACEH DARUSSALAM (Muhammad Furqan, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi