Raudha Emha. PENDUGAAN PREMI BAYES ASURANSI USAHA TANI PADI (AUTP) MENGGUNAKAN PENDEKATAN NONPARAMETRIK. Banda Aceh : Fakultas MIPA Universitas Syiah Kuala, 2020

Abstrak

Abstrak tahun 2015 pemerintah mengeluarkan program asuransi usahatani padi (autp) sebagai bentuk perlidungan terhadap kerugian gagal panen yang dihadapi petani dengan memberikan biaya pertanggungan sebagai modal penanaman berikutnya. dalam perasuransian untuk menduga besarnya gagal panen yang akan terjadi pada periode berikutnya dapat menggunakan teori kredibilitas yang melakukan perhitungan pada data pengalaman klaim di masa lalu. salah satu teori kredibilitas yang dapat digunakan yaitu metode analisis bayesian atau disebut premi bayes. penelitian ini bertujuan menduga parameter premi bayes dan perkiraan premi bayes periode berikutnya dengan data klaim autp 2015 yang memiliki 2 periode tanam menggunakan pendekatan nonparametrik. hasil penelitian ini diperoleh dengan mengasumsikan maksimum luas lahan gagal panen atau klaim yang terjadi 4 hektar untuk setiap kelompok tani. maka diperoleh; 1) jika rata-rata klaim periode 1 yaitu 0 hektar dan periode 2 yaitu 1 hektar maka premi bayes

Baca Juga : PENGETAHUAN, PERSEPSI DAN PARTISIPASI PETANI DALAM PELAKSANAAN PROGRAM ASURANSI USAHA TANI PADI (AUTP) DI KECAMATAN SUKA MAKMUR KABUPATEN ACEH BESAR (Eka Yustika, 2018) ,

Baca Juga : ANALISIS KERENTANAN EKONOMI PETANI NILAM DAN KESEDIAAN UNTUK BERGABUNG DALAM ASURANSI BENCANA DI KABUPATEN ACEH JAYA (ANNISA UMUL FITRAH, 2018) ,

ikutnya 0,49024 hektar dengan biaya pertanggungan rp 2.941.434,-; 2) jika rata-rata klaim periode 1 dan periode 2 yaitu 0 hektar maka premi bayes berikutnya 0,54843 hektar dengan biaya pertanggungan rp 3.290.563,-; 3) dan jika rata-rata klaim periode 1 dan periode 2 yaitu 1 hektar maka premi bayes berikutnya 0,48339 hektar dengan biaya pertanggungan rp 2.900.338,-. sehingga dapat disimpulkan bahwa dugaan rata-rata premi bayes atau gagal panen yang akan terjadi periode berikutnya sebesar 0,50735 hektar dengan besar biaya pertanggungan sebesar rp 3.044.112,-. kata kunci: premi bayes, teorema bayes, pendekatan

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : raudhaemha@mhs.unsyiah.ac.id atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

AKUNTANSI PEMBAYARAN PREMI ASURANSI JIWA PADA PT. ASURANSI JIWASRAYA (PERSERO) BANDA ACEH BRANCH OFFICE (DEWI SARTIKA, 2014) ,

ANALISIS FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI TINGKAT PARTISIPASI DAN KEBERHASILAN PELAKSANAAN PROGRAM ASURANSI USAHA TANI PADI (AUTP) DI KABUPATEN ACEH BESAR (Cut Putri Handayani, 2018) ,

PERHITUNGAN PREMI ASURANSI MENGGUNAKAN KREDIBILITAS BUHLMANN-STRAUB PADA DATA HACHIMEISTER (Dinda Yana, 2020) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi