RICA LUCYA FANINTA. ANALISIS FRAGMENTASI BATUAN ANDESIT HASIL PELEDAKAN TERHADAP DIGGING TIME EXCAVATOR GUNA MENYESUAIKAN UKURAN OPTIMUM BUCKET EXCAVATOR KOMATSU PC-200 DI QUARRY BUKIT TAPUAN PT BUKIT ASAM TBK, TANJUNG ENIM, SUMATERA SELATAN. Banda Aceh : Fakultas Teknik Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Abstrak peledakan merupakan tahapan dalam melakukan pemberaian suatu batuan dari batuan induknya dikarenakan tidak dapat digali dengan menggunakan alat mekanis. pt bukit asam tbk merupakan salah satu perusahaan pertambangan batubara yang mana juga melakukan penambangan batuan andesit untuk memenuhi kebutuhan perusahaan itu sendiri, kegiatan penambangan batuan tersebut berlokasi di bukit tapuan. penggalian dan pemuatan material hasil peledakan dilakukan dengan alat mekanis jenis excavator komatsu pc-200 dengan kapasitas bucket 1 m3 yang kemudian dilakukan pengangkutan dengan alat mekanis jenis truck hino yang berkapasitas 12 ton. ukuran material hasil peledakan dapat mempengaruhi digging time optimal dari alat mekanis. distribusi fragmentasi untuk excavator komatsu pc-200 akan optimal jika persentase kelolosan ukuran 20 cm mencapai 60 %. berdasarkan metode kuz-ram, rata-rata fragmentasi batuan hasil peledakan belum optimal dikarenakan persentase kelolosan ukuran 20 cm hanya

Baca Juga : ANALISIS FRAGMENTASI BATUAN ANDESIT HASIL PELEDAKAN TERHADAP DIGGING TIME EXCAVATOR GUNA MENYESUAIKAN UKURAN OPTIMUM BUCKET EXCAVATOR KOMATSU PC-200 DI QUARRY BUKIT TAPUAN PT BUKIT ASAM TBK, TANJUNG ENIM, SUMATERA SELATAN (RICA LUCYA FANINTA, 2019) ,

Baca Juga : REDESIGN GEOMETRI PELEDAKAN PADA BATUAN ANDESIT UNTUK MENGOPTIMALKAN FRAGMENTASI DAN PENGARUHNYA TERHADAP BIAYA OPERASIONAL PELEDAKAN DI LOKASI TOWNSITE BASECAMP (TSBC) PT BUKIT ASAM TBK (Yudi Sandy Pratama, 2018) ,

i 23,39 %. berdasarkan metode image analysis dengan menggunakan software split desktop, persentase kelolosan material ukuran 20 cm hanya mencapai 37,13 % dengan rata-rata digging time 10,68 detik, mempunyai powder factor sebesar 0,20 kg/m3. perhitungan design geometri peledakan usulan menggunakan metode perhitungan ici-explosive, konya, dan ash dilakukan guna memperbaiki fragmentasi batuan hasil peledakan, sehingga faktor pengisian bucket dapat mencapai 60 %. persentase lolos ukuran 20 cm sebesar 63,31 % diperoleh nilai digging time 3,48 detik dengan kedalaman lubang 6 meter menggunakan metode ash, 55,59 % diperoleh nilai digging time 4,37 detik dengan kedalaman lubang 6 meter menggunakan metode konya, dan 60,18 % diperoleh nilai digging time 3,91 detik dengan kedalaman lubang 6 meter menggunakan metode ici-explosive. kata kunci : geometri, digging time, metode image analysis, geometri usulan abstract blasting is a stage in the delivery of a rock from its parent rock because it cannot be dug with a mechanical device. pt bukit asam tbk is a coal mining company conducting andesite mining to meet the needs of the company itself, where the rock mining is located in bukit tapuan. excavation and loading of blasting material is carried out by a komatsu pc-200 excavator with a capacity of 1 m3 transported by a hino truck with a capacity 12 tons. the size of the blasting material can affect the optimal digging time of the mechanical device. the fragmentation distribution for komatsu pc-200 excavators is optimal if the percentage of 20 cm breakout reaches 60 %. based on the kuz-ram method, the average rock fragment resulted from blasting is not optimal because the breakthrough percentage with 20 cm size only 23.39 %. based on the image analysis method with split desktop software, the breakthrough percentage of 20 cm size is only 37.13 % with an average digging time 10.68 seconds. it has a powder factor 0.20 kg/m3. calculation of the geometry design of the blasting proposal using the ici-explosive calculation method, konya, and ash is carried out to improve blasting rock fragmentation. the bucket filling factor can reach at least 60 %. the percentage of 20 cm size are 63.31 % have a digging time 3.48 second with a 6 meter depth with ash method, and 55.59 % have a digging time 4.37 second with a 6 meter hole depth with konya method, and 62,59 % have a digging time 3.91 second with a 6 meter hole depth with the ici-explosive method. keywords: digging time, geometry, image analysis method, proposed

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : ricalucya@gmail.com atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

ANALISIS GEOMETRI PELEDAKAN BATUAN ANDESIT TERHADAP UKURAN FRAGMENTASI 60 CM GUNA MEMENUHI TARGET PRODUKSI CRUSHER DI BUKIT TAPUAN PT. BUKIT ASAM TBK, TANJUNG ENIM, SUMATERA SELATAN (INDAH ARISKA, 2019) ,

KAJIAN TEKNIS GEOMETRI PELEDAKAN PADA PENGUPASAN OVERBURDEN BATU BARA GUNA MENGHASILKAN FRAGMENTASI YANG OPTIMAL DI AREA PENGEBORAN DAN PELEDAKAN N3 PIT NORTH TUTUPAN PT. ADARO INDONESIA (MUHAMMMAD ZULFAHMI, 2018) ,

ANALISIS PENGARUH FRAGMENTASI LIMESTONE HASIL PELEDAKAN TERHADAP PRODUKTIVITAS EXCAVATOR CAT 390D DI QUARRY I PT LAFARGE CEMENT INDONESIA, LHOKNGA, ACEH BESAR (KHANA RIZKI MAULANA, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi