FUAD. ANALISIS KINERJA PENGELOLAAN ZAKAT DI BAITUL MAL KOTA BANDA ACEH MENGGUNAKAN INDEKS ZAKAT NASIONAL (IZN). Banda Aceh : Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Syiah Kuala, 2019

Abstrak

Abstrak potensi zakat di kota banda aceh sangat besar yaitu mencapai rp64,18 miliar. akan tetapi zakat yang dikumpulkan di tahun 2018 hanya sekitar rp16,82 miliar atau sekitar 26% dari potensi. hal ini menunjukkan bahwa kinerja organisasi pengelola zakat, baik dalam mengumpulkan ataupun mendistribusikan dana zakat belum optimal. tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengevaluasi kinerja baitul mal kota banda aceh, dan efek zakat terhadap kesejahteraan mustahik yang menerima zakat di baitul mal kota banda aceh. metode penelitian yang digunakan adalah metode campuran (mix methods). adapun teknik pengumpulan data yang digunakan adalah wawancara dan kuesioner. sampel dipilih dengan menggunakan teknik simple random sampling. analisis dilakukan dengan menggunakan pendekatan indeks zakat nasional (izn). analisis izn memiliki dua dimensi yaitu dimensi makro dan mikro. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa dimensi makro memperoleh nilai indeks sebesar 0,77 (baik) dan dimensi mikro

Baca Juga : ANALISIS AKUNTABILITAS PENGELOLAAN ZAKAT PADA BAITUL MAL DAN RUMAH ZAKAT DI KOTA BANDA ACEH (Muhammad Fadhil, 2020) ,

Baca Juga : ANALISIS EFISIENSI PENGELOLAAN DANA ZAKAT PADA BAITUL MAL PROVINSI ACEH (Eka Afrida, 2017) ,

eroleh nilai indeks sebesar 0,66 (baik). diperolehnya nilai pada dimensi makro dan dimensi mikro maka didapatkan nilai izn baitul mal kota banda aceh sebesar 0,70. nilai tersebut menunjukkan bahwa kinerja pengelolaan zakat di baitul mal kota banda aceh sudah baik. kata kunci: kinerja, zakat,

Pengarang tidak dapat memberikan Full Text secara langsung, untuk mendapatkan full text silahkan menghubungi email pengarang : fuaddismankarim@gmail.com atau dapat mengisi Form LSS di bawah.

Literature Searching Service



Tulisan yang relevan

ANALISIS PENERAPAN STANDARISASI DISTRIBUSI ZAKAT MENURUT ZAKAT CORE PRINCIPLES PADA BAITUL MAL KOTA BANDA ACEH (Safinal, 2020) ,

PENGELOLAAN ZAKAT, INFAQ DAN SHADAQAH DAN PENGURANGAN KEMISKINAN DI KABUPATEN BIREUEN (STUDI KASUS PADA BAITUL MAL KABUPATEN BIREUEN) (MURNI, 2018) ,

ANALISIS PENERAPAN AKUNTANSI DAN EFEKTIVITAS DISTRIBUSI DANA ZAKAT PADA BAITUL MAL PROVINSI ACEH MELALUI BASIC NEEDS DEFICIENCY INDEX (RIMAL MAHDANI, 2019) ,


Kembali ke halaman sebelumnya


Pencarian

Advance



Jenis Akses


Tahun Terbit

   

Program Studi